SuaraKaltim.id - Borneo FC meraih kemenangan 1-0 saat melawan PSM Makassar dalam lanjutan liga 1 pada Jumat (11/02/2022) kemarin.
Sebagai pelatih, Fakhri Husaini tentunya bangga. Dirinya juga mengapresiasi kerja keras anak asuhnya yang sukses meraih tiga poin pada laga tersebut.
"Penampilan mereka sangat membanggakan saya sebagai pelatih dan suporter Borneo FC,” terangnya, melansir inibalikpapan.com, jaringan suara.com, Sabtu (12/2/2022).
Torehan angka tersebut, membuka peluang Pesut Mahakam untuk bisa menembus dan bersaing di papan atas klasemen Liga satu pekan depan.
“Syukur Alhamdulilah kita dapat tiga poin, ini penting bagi kami untuk bersaing di posisi yang lebih baik lagi,” ujarnya.
Dia berharap, kemenangan terus terjadi hingga berakhirnya kompetisi tertinggi nasional itu. Meskipun pekan depan, Borneo FC akan menghadapi tim favorite juara Bhayangkara FC.
“Saya apresiasi kerja pemain, mereka bermain penuh semangat, kompak dan punya keberanian. Semoga penampilan ini terus konsisten sampai menyelesaikan kompetisi,” ujarnya
Dalam laga itu, gol kemenangan tim asal Kota Tepian Samarinda tersebut dicetak stopper Wildansyah melalui tandukkan, memanfaatkan tendangan Kei Hirose.
https://www.inibalikpapan.com/sikat-psm-fakhri-husaini-tiga-poin-penting-bagi-kami-untuk-bersaing/amp/
Baca Juga: Pemain Persija yang Positif Covid-19 Tetap Jalani Latihan
Berita Terkait
-
Pemain Persija yang Positif Covid-19 Tetap Jalani Latihan
-
Prediksi Bhayangkara FC vs Bali United di BRI Liga 1 Malam Ini
-
Ditekuk 1-2 oleh Persib Bandung, PSS Sleman: Tidak Menyenangkan meski Seru
-
Jebol Gawang PSM tanpa Balas, Borneo FC Kokoh di Peringkat 6 Liga 1
-
Borneo FC Berhasil Kalahkan PSM Makassar
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
6 Mobil Bekas 50 Jutaan untuk Keluarga dengan Spek Gahar dan Nyaman
-
4 Mobil Kecil Bekas Murah yang Bandel dan Ekonomis, Pilihan Logis Keluarga Baru
-
5 Mobil 3 Baris Bekas 50 Jutaan: Muat hingga 8 Orang, Bikin Keluarga Tenang
-
5 Mobil LCGC Bekas 50 Jutaan Tahun Muda yang Mudah Dikendalikan
-
4 Motor Matic untuk Harian Anak Muda yang Keren dan Bertenaga