SuaraKaltim.id - Viral di media sosial (Medsos) Instagram aksi beberapa pemuda yang mendorong motornya. Seperti membentuk barisan, mereka beramai0ramai mendorong motor, lengkap dengan helm yang mereka kenakan.
Peristiwa itu terjadi di Tenggarong, Kutai Kartanegara (Kukar). Nampak dari rekaman video tersebut, hal itu terjadi pada malam hari.
Pria yang merekam aksi dorong motor para pemuda itu pun juga memberikan komentar. Sembari tertawa, ia mengatakan bahwa hal itu merupakan resiko bagi mereka yang diduga melakukan aksi balap liar dan tertangkap oleh aparat.
"Resiko-resiko. Ko matikan sekalian (motor) mu. Info Kukar nih info Kukar," katanya dikutip Senin (28/2/2022).
Keterangan tulis dalam foto yang diunggah juga mengatakan hal senada. Admin dari akun tersebut mengatakan bahwa sejumlah pemuda malam tadi diamankan karena diduga melakukan aksi balap liar.
"Sejumlah pemuda malam tadi diamankan karena diduga melakukan aksi balap liar di sekitar bawah jembatan Kutai Kartanegara, Tenggarong, Minggu (27/2)," jelasnya.
Keterangan lain juga diberikan admin akun tersebut di penjelasan tulis unggahannya. Ia menyertakan asal video itu yang ia dapatkan diduga dari warganet juga.
"Sudahi balapan mu, mari dorong motor bersamaku . Video kiriman @crtventhusiast," tuturnya.
Tanggapan warganet
Baca Juga: Viral Satpol PP Tangkap RoboCop, Warganet Kritik Pemerintah: Gagal Sejahterakan Rakyat
Warganet yang melihat unggahan tersebut lantas memberikan komentar. Banyak dari mereka yang memuji aksi pengamanan balap liar itu. Serta hukuman yang diberikan juga.
"Sihannya," ucapnya.
"Njir padal rata2 std an aja mesin2 nya ," katanya.
"Ingati urang tuha d rumah, dah banyak kejadian, dah nyawa celaka pas balapan, baru hak kita tahu arti ndik berempu pitis tu......#bemamai," tuturnya.
"Lajui lagi motornyaa maszzeh ," tukasnya.
"Sihannya heh mana maseh muda lagi xixi," lugasnya.
"Hobi kami mahal.,, wkwkwkwkw goblok," timpalnya.
"Pemadangan yang sangat epic," terangnya.
"Mau komen rasai hak kita, tpi sdar dlu pernah muda jga ," jelasnya.
"Ku kira kehabisan bensin massal," tandasnya.
Hingga berita ini selesai ditulis, unggahan tersebut sudah disukai sebanyak 8,857 kali dan ditonton sebanyak 65,687 kali oleh warganet.
Berita Terkait
-
Lagi Tren Joget THR: Apakah Terinspirasi dari Tarian Yahudi?
-
Viral Denny Landzaat Fasih Bahasa Indonesia di Maluku, Shin Tae-yong Kena Sindir
-
Viral, Apakah Ada Doa Mengusir Tamu Agar Cepat Pulang?
-
Viral! Wanita Ini Punya Cara Jitu Bungkam Pertanyaan 'Nyinyir' saat Lebaran, Kaosnya Bikin Ngakak!
-
6 Rekomendasi Tempat Wisata Viral di Bandung, Cocok untuk Liburan Keluarga
Tag
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
Pilihan
-
Laptop, Dompet, Jaket... Semua 'Pulang'! Kisah Manis Stasiun Gambir Saat Arus Balik Lebaran
-
4 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Lancar Main Free Fire, Terbaik April 2025
-
9 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Lancar Main Game, Terbaik April 2025
-
Seharga Yamaha XMAX, Punya Desain Jet: Intip Kecanggihan Motor Listrik Masa Depan Ini
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
Terkini
-
APBD Terpangkas Rp 300 Miliar, Pemkab PPU Matangkan Program Kartu Cerdas
-
Libur Lebaran di Beras Basah: 3.000 Pelancong, Mayoritas Wisatawan Lokal
-
Harga Sewa Kapal ke Pulau Beras Basah: Mulai Rp 550 Ribu, Ini Daftarnya!
-
Dua Penghargaan Internasional dari The Asset Triple A Awards 2025 Sukses Diboyong BRI
-
Dari Nganjuk ke Sepaku, Wisatawan Rela Tempuh Perjalanan Jauh Demi IKN