SuaraKaltim.id - Kurang dari 15 hari lagi, umat muslim akan menyambut datangnya bulan suci Ramadan. Untuk itu segala persiapan sudah terus dilaksanakan, sehingga saat menjalani ibadah di bulan Ramadan akan semakin baik.
Kepala Kemenag Kota Balikpapan, Johan Marpaung mengatakan, pihaknya mengimbau kepada umat muslim untuk mempersiapkan diri. Baik dari sisi kesehatan fisik, kemuduan juga mental.
“Karena kita akan menghadapi puasa, sehingga baik persiapan fisik dan mental sudah siap saat menghadapi bulan ramadan dengan tertib,” ujarnya, melansir dari Inibalikpapan.com--Jaringan Suara.com, Jumat (18/3/2022).
Ia juga menambahkan, di bulan puasa juga meningkatkan kesabaran dan ketaqwaan dan ikut bertoleransi dalam beragama, dan menjadi contoh bagi saudara kita yang berbeda keyakinan.
“Untuk saat ini kami belum mendapat anjuran dari Pemerintah pusat terkait pelaksanan ibadah-ibadah selama bulan Ramadan, Tapi tetap kami mengingatkan untuk selalu prokes dimanapun karena kita masih di dalam pandemi Covid-19,” pungkasnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 Sepatu Adidas Diskon 60 Persen di Sports Station, Ada Adidas Stan Smith
- Kronologi Lengkap Petugas KAI Diduga Dipecat Gara-Gara Tumbler Penumpang Hilang
- 5 Moisturizer dengan Alpha Arbutin untuk Memudarkan Flek Hitam, Cocok Dipakai Usia 40-an
- 15 Merek Ban Mobil Terbaik 2025 Sesuai Kategori Dompet Karyawan hingga Pejabat
- 10 Mobil Terbaik untuk Pemula yang Paling Irit dan Mudah Dikendalikan
Pilihan
-
Viral Tumbler Tuku di Jagat Maya, Berapa Sebenarnya Harganya? Ini Daftar Lengkapnya
-
Tidak Ada Nasi di Rumah, Ibu di Makassar Mau Lempar Anak ke Kanal
-
Cuaca Semarang Hari Ini: Waspada Hujan Ringan, BMKG Ingatkan Puncak Musim Hujan Makin Dekat
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
Terkini
-
5 Mobil Bekas 50 Jutaan Bukan Toyota buat Anak Muda, Hemat dan Bertenaga
-
Penerimaan Pajak Kaltim Capai Rp16,24 Triliun, Berikut Rinciannya
-
4 Mobil Matic Bekas Kabin Luas: Muat Banyak Keluarga, Aman di Segala Medan
-
Dari Samarinda Menuju IKN: SDM Peneliti Muda Mulai Disiapkan
-
Ratusan Guru Honorer di Kaltim Terganjal Administrasi Menjadi PPPK