SuaraKaltim.id - Pemberlakuan kebijakan Fuel Card di SPBU Koperasi Karyawan (Kopkar) PKT dibarengi dengan sanksi bagi operator nakal.
Hal itu dilakukan untuk mencegah adanya kecurangan yang dilakukan oleh operator, kepada truk yang mengisi Bahan Bakar Minyak (BBM) subsidi.
Pengawas SPBU Kopkar Jufri mengatakan, sanksi berupa surat teguran akan diberikan jika operator kedapatan curang.
Transaksi yang digunakan saat ini khusus solar subsidi hanya menggunakan kartu yang sudah mengatur batas maksimal pengisian.
"Kita tentu berikan sanksi. Kalau didapat berikan Surat Peringatan pertama, kedua, dan ketiga pasti pemberhentian. Karena melanggar aturan," katanya, melansir dari KlikKaltim.com--Jaringan Suara.com, Rabu (6/7/2022).
Lebih lanjut, setelah pemberlakuan Fuel Card di hari pertama, SPBU Kopkar PKT hanya melayani 95 truk. Walhasil, stok solar subsidi masih tersisa sekira 3 ton.
Untuk dihari kedua, penambahan jumlah pemilik fuel card sebanyak 20 orang. Untuk jadwal pembelian masih menggunakan skema lama yaitu pukul 14.00 Wita.
"Jadi total sementara ada 125 truk yang memiliki fuel card. Untuk stok hari ini terlambat datang, karena terjebak macet di Jalan Poros Samarinda-Bontang," pungkasnya.
Baca Juga: CEK FAKTA: SPBU Terbakar Efek Bayar Pakai HP pada 1 Juli 2022, Benarkah?
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
Terkini
-
Dana Rp90 Miliar Dialokasikan untuk Pembangunan Jalan Kutai Barat-Mahakam Ulu
-
Kronologi Wanita Muda di Samarinda Melahirkan Sendirian lalu Buang Bayinya
-
3 Mobil Kecil Honda buat Pemula, Pilihan Tepat di Awal 2026
-
6 Mobil Kecil Bekas Stylish untuk Wanita, Pilihan Aman yang Mudah Dikendarai
-
4 Mobil Bekas 50 Jutaan Kapasitas 7 Orang ke Atas, Pilihan Hemat Keluarga