SuaraKaltim.id - Beredar video di media sosial yang menayangkan aksi prajurit TNI hinggap di sebuah tiang demi melerai dua kelompok pemuda yang nyaris baku hantam. Bak superhero, aksi heroik seorang tentara itu dibanjiri aplaus dari warganet.
Seperti dilihat dari tayangan video yang diunggah akun Instagram, @fakta.id, Rabu (3/8/2022), awalnya keributan antar dua kelompok pemuda itu sulit dilerai oleh anggota Babinsa. Setelah nyaris baku hantam, muncul seorang prajurit TNI dengan cara meloncat ke sebuah tiang. Aksi menghingggap prajurit TNI itu membuat sejumlah orang terkejut.
Disebutkan karena keberanian anggota itu, keributan di lokasi bisa dilerai.
"Anggota TNI tiba-tiba muncul hinggap di tiang untuk mendamaikan sekelompok pemuda yang nyaris baku hantam," demikian keterangan dalam video itu.
Baca Juga: Driver Ojol Kumpulkan Uang Tip Customer untuk Self Reward Bikin Tersentuh
Aksi menghinggap anggota TNI bak spider man itu sontak membuat geger netizen. Kebanyakan warganet memberikan pujian atas aksi heroik tentara itu untuk melerai keributan.
"Waaaawww terkejut," tulis akun @met***.
" the real man," kata akun @hds****.
"Kerenn," puji akun @ris***.
"Ya Allah kaget langsug di tiang," kata akun @ann****.
Baca Juga: Viral di TikTok, Perempuan Ini Punya Cara Unik Atasi Payudara Besar Sebelah Dengan Alpukat
"Keren Pak ," kata akun @ato***.
"The real spiderman, bravo tni ," kata akun @agu***.
"Kelas," tulis akun @anw****.
"Bravo TNI," kata akun @zid***.
Kontributor : Muhammad Indian Rais
Berita Terkait
-
Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
-
Laris Banget! Lagu 'Tak Segampang Itu' Tembus 500 Juta Streams di Spotify
-
Keluhkan Menu Makan Siang Gratis, Siswa SMA Mendadak Bikin Video Permintaan Maaf: Aneh Ya..
-
Hasto Beberkan Politik Jokowi dan Anies, Netizen Samakan dengan Fufufafa: Gak Punya Nyali!
-
Segini Harga Boneka Upset Duck yang Dipamerkan Irish Bella dan Dua Anak Sambungnya
Tag
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
Thom Haye hingga Ragnar Oratmangoen Punya KTP DKI Jakarta, Nyoblos di TPS Mana?
-
Awali Pekan ini, Harga Emas Antam Mulai Merosot
-
Ada Marselino Ferdinan! FIFA Rilis Wonderkid Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Desas-desus Shell Mau Hengkang dari RI Masih Rancu, SPBU Masih Beroperasi
-
Media Asing Soroti 9 Pemain Grade A Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Siapa Saja?
Terkini
-
Pengumuman Administrasi Beasiswa Bontang Ditunda, 760 Pendaftar Gugur Berkas
-
Hadir di Kampanye Akbar Rudy-Seno, Hetifah Beri Imbauan: Pastikan Hadir di TPS
-
Sugianto Panala Putra Jawab Tuduhan Nadalsyah: Semua Itu Kebohongan
-
Bawaslu Barito Utara Nyatakan Tidak Ada Unsur Fitnah dalam Kampanye Sugianto Panala Putra
-
ITB dan OIKN Kembangkan Potensi Kreatif Gen Z di PPU dengan Workshop Konten Digital