SuaraKaltim.id - Perumda Tirta Taman akan melakukan perbaikan pada WTP Kelurahan Lok Tuan. Setidaknya ada 5 ribu pelanggan yang akan berdampak tidak dialiri air bersih pada Sabtu (27/8/2022) besok.
Proses pembersihan dilakukan sejak pukul 07.00 WITA hingga selesai. Daerah terdampak diantaranya Jalan Pupuk Raya, Jalan Arief Rahman Hakim, dan Jalan Kapal Layar I sekitarnya.
Pemberitahuan itu berdasarkan Surat Pemberitahuan Nomor : 690/547/ Perumda.AM-BTG/ VII-2022 tentang perawatan rutin WTP Kelurahan Lok Tuan.
Direktur Perumda Tirta Taman Suramin mengatakan, pemeliharaan ini juga berdasarkan keluhan pelanggan. Di mana mayoritas masyarakat menganggap air keruh saat berada di tampungan.
Baca Juga: Pria Ini Jualan Pakai Strategi Marketing S3, Menarik Pelanggan dari Dua Ras Terkuat di Bumi
Dengan begitu, pembersihan dan pemeliharaan inilah yang dapat meningkatkan kualitas air bersih bagi para pelanggan.
"Ini sudah jadwalnya juga dilakukan Shut Down. Untuk pelanggan kami ucapkan mohon maaf kalau besok distribusi air menjadi terganggu," katanya melansir dari KlikKaltim.com--Jaringan Suara.com, Jumat (26/8/2022).
Setelah Loktuan, Perumda Tirta Taman juga sedang merencanakan untuk melakukan perbaikan di daerah kota. Seperti WTP KS Tubun, dan WTP yang berada di Bontang Selatan.
"Bergiliran juga nanti. Yang jelas kita terus maksimalkan pelayanan terhadap pelanggan," pungkasnya.
Berita Terkait
-
XL Axiata Catatkan Pertumbuhan ARPU dan Jumlah Pelanggan
-
Lebih Mudah Murah dan Aman, PLN Jamin Kepuasan Pelanggan yang Bertransaksi di PLN Mobile
-
Jaringan Prostitusi Kelas Atas Terbongkar di AS, Politisi hingga Eksekutif Jadi Pelanggan
-
Tarif Listrik Triwulan IV Tidak Naik, PLN Jaga Pelayanan Listrik Tetap Andal
-
Jumlah Pelanggan Biznet Tembus 600 Ribu per September 2024
Tag
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
Investigasi Kekerasan di Paser: Polisi dan Tokoh Adat Serukan Kedamaian
-
Nyawa Masyarakat Adat Paser Melayang, Massa Demo Minta Pj Gubernur dan Kapolda Kaltim Dicopot
-
Komersialisasi Bandara IKN Tunggu Revisi Perpres 131/2023, Kata Wamenhub Suntana
-
Tim Resmob Tangkap Pelaku Pembunuhan Tragis di Morowali yang Kabur ke Kaltim