SuaraKaltim.id - Nawir tidak kuasa menahan duka karena keluarganya Ar (28) ditemukan tidak bernyawa mengapung di perairan Kelurahan Berbas Pantai, pada Senin (29/8/2022) sekira pukul 02.30 WITA.
Berdasarkan informasi Nawir, Ar berpamitan untuk melaut pada Minggu (28/8) malam. Namun keinginannya itu sempat mendapat penolakan adiknya.
Karena saat itu cuaca sedang dalam kondisi hujan. Tetapi larangan itu tidak didengar dan Ar tetap pergi melaut.
"Sudah diingatkan cuman dia (Ar) tetap kukuh pergi melaut. Tadi dapat kabar ada mayat mengapung saya langsung ke sana," kata Nawir saat ditemui di lokasi, melansir dari KlikKaltim.com--Jaringan Suara.com, Selasa (30/8/2022).
Baca Juga: Legislator PKS Sebut 2 Ribu Kapal Nelayan Tak Melaut Imbas BBM Mau Naik
Lebih lanjut, Nawir mulanya melihat mayat menggunakan baju berwarna hijau mengapung bersampingan dengan jeriken. Posisi mayat berada di sisi sebelah kanan.
Dirinya tidak langsung menyentuh mayat itu karena dilarang masyarakat sekitar. Kondisi saat itu mayat sudah keriput tampak seperti orang tua.
"Ternyata itu sepupu saya. Sempat ketemu kemarin sama dia. Dia tinggal di Tanjung Laut Indah," sambungnya.
Jenazah sudah dibawa ke RSUD Taman Husada untuk dilakukan visum. Kabar terbaru, jenazah sudah dibawa ke rumah duka.
"Divisum dulu di RSUD Taman Husada," ucap Kapolsek Bontang Selatan Iptu Abdul Khoiri.
Berita Terkait
-
Kronologi Temuan Mayat Ibu dan Anak Dalam Toren di Tambora, Berawal dari Laporan Kehilangan
-
Mayatnya Diduga Disembunyikan di Toren Air, Polisi Kejar Terduga Pembunuh Ibu-Anak di Tambora
-
Geger Penemuan Mayat Ibu-Anak Dalam Toren di Tambora, Ada Luka di Bagian Kepala
-
Geger Mahasiswa UKI Cawang Ditemukan Tewas di Kampus, Begini Kata Polisi
-
Temuan Mayat Pria di Gedung Ombudsman RI Bikin Gempar, Begini Kronologinya!
Terpopuler
- Sejak Dulu Dituntut ke Universitas, Kunjungan Gibran ke Kampus Jadi Sorotan: Malah Belum Buka
- Maharani Dituduh Rogoh Rp 10 Miliar Agar Nikita Mirzani Dipenjara, Bunda Corla Nangis
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Kini Ngekos, Nunung Harus Bayar Cicilan Puluhan Juta Rupiah ke Bank
- Maharani Kemala Jawab Kabar Guyur Rp10 Miliar Biar Nikita Mirzani Ditahan: Kalian Pikir Gak Capek?
Pilihan
-
Dompet Aman, Perut Kenyang: 7 Rekomendasi Bukber Hemat di Jogja
-
Steve Saerang: Revolusi AI Setara Penemuan Mesin Uap!
-
Prediksi Nomor Punggung Pemain Timnas Indonesia: Emil Audero-Ole Romeny Saling Sikut?
-
Naturalisasi Emil Audero Cs Dapat Kritik Pedas, Erick Thohir Disebut Absurd
-
Cetak Sejarah, Yokohama Marinos Bangga Sandy Walsh Dipanggil ke Timnas Indonesia
Terkini
-
Jadwal Imsak untuk Balikpapan, Samarinda dan Bontang 13 Maret 2025
-
Lapas Bontang Akui Narapidana Meninggal dengan Luka, Investigasi Berlanjut
-
Beda Pemandangan Pulau Jawa dan Kalimantan dari Atas Langit, Netizen: Yang Asli Ada Sawitnya
-
Kebijakan Baru! Golden Visa IKN Kini Bisa Diajukan dengan Investasi Mulai US$5 Juta
-
Benarkah Daus Meninggal Karena Penyakit? Keluarga Curigai Dugaan Penyiksaan di Lapas