SuaraKaltim.id - Beredar video berdurasi beberapa detik memperlihatkan seorang oknum Aparatur Sipil Negara (ASN) menendang motor seorang wanita. ASN itu diduga menggunakan mobil berkelir hitam.
Di hadapan orang banyak, oknum ASN menendang kendaraan tersebut sampai berbunyi. Bukan cuma itu, wanita itu bahkan terhempas usai ditendang oleh oknum ASN.
Peristiwa itu direkam oleh seorang pengendara lain. Dalam rekaman, terlihat beberapa orang di sekitar memperhatikan aksi penendangan.
Video itu viral dan diunggah oleh akun @kabarnegri. Admin dari akun tersebut juga memberikan keterangan di unggahannya.
Baca Juga: Heboh Kuburan Bermotif Loreng Harimau, Banjir Komentar Gurauan
"Oknum ASN Tendang Motor Wanita Hingga Terhempas. !! SINJAI -- Beredar Video di sosial media oknum pegawai negeri sipil menendang motor yang dikendarai perempuan. Selasa, (13/09/2022). Video yang berdurasi 15 detik itu memperlihatkan seorang oknum pegawai negeri sipil (ASN) menendang motor perempuan yang menggunakan helem itu lalu terhentak terjatuh di samping mobil minibus hitam," jelasnya, dikutip Rabu (14/9/2022).
Admin mengatakan, dari hasil penelusuran BKM oknum ASN tersebut berinisial AA. Ia diduga berkantor di Dinas Pemuda dan Olah Raga (Dispora) Sinjai.
Admin juga menuturkan, Kasat Reskrim Polres Sinjai, AKP Syafruddin, membenarkan jika ada kejadian oknum ASN Sinjai menendang motor seorang wanita.
"Betul pak, info an.a.adi , ASN, instansi belum kami tau pasti dan yang bersangkutan Baru diamankan di polres. Ungkap kasat Reskrim Sinjai saat dihubungi BKM via watshap," bebernya.
Tanggapan warganet
Baca Juga: Tidak Bisa Sembarangan, Ini Aturan Melakukan Konversi Kendaraan Listrik
Warganet yang melihat unggahan itu lantas ramai memberikan tanggapan. Banyak dari mereka yang merasa kesal dengan aksi penendangan yang dilakukan oknum ASN tersebut.
Berita Terkait
-
Biar Awet dan Kembali Bertenaga, Begini Cara Rawat Motor Pasca Turun Mesin
-
Yamaha Keluar dari Zona Nyaman, Mengintip Sosok Mesin V4 yang Siap Menggetarkan MotoGP
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Tutorial Lengkap Cara Aktivasi MFA ASN Digital Tanpa Eror
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN