SuaraKaltim.id - Seorang anak habis-habisan dimarahi setelah digerebek oleh bapaknya sendiri saat sedang bersama kekasihnya di kamar hotel. Aksi orang tua menggerbek anaknya sedang indehoi di hotel itu direkam menggunakan kamera handphone dan rekaman videonya sempat viral di media sosial.
Dipantau Minggu (23/10), dalam video yang diunggah ulang akun Instagram, @bogordailynews, terlihat seorang bapak sedang memarahi putrinya dengan menggunakan bahasa jawa. Pria itu terlihat marah besar dan sempat mengancam akan menghancurkan ponsel anaknya.
"HPnya disita aja itu, kalau perlu dibanting," kata pria itu menyuruh pria yang merekam video saat menggerebek anaknya di hotel.
Dalam video itu, sang ayah pun mengaku sangat kecewa dengan perbuatan anaknya yang masih duduk di bangku sekolah. Bahkan, pria itu mengungkit-ungkit perintah salat kepada putrinya itu.
Baca Juga: Ajak Anak Mendaki dan Kemah Sejak Usia 4 Bulan, Persiapan Matang Pasutri Ini Diapresiasi Publik
"Bapak kurang apa coba, bapak urus sekolahkan, tapi kamu malah berbuat begini di hotel," kata dia.
"Masya Allah, percuma bapak suruh kamu salat, kalau kamu berbuat begini," imbuhnya.
Beredarnya video bapak gerebek putrinya sedang di hotel bersama pacarnya mendapatkan sorotan dari netizen. Beragam komentar ditumpahkan netizen menanggapi video penggerebekan pasangan mesum tersebut.
Rata-rata netizen merasa syok dengan perbuatan pasangan ABG saat digerebek orang taunya di dalam kamar hotel. Netizen lain turut merasa geram hingga mengaku siap menghajar anaknya jika berbuat mesum sebagai efek jera.
Namun, ada netizen yang lain justru meminta agar orang tua tak melulu menyalahkan anaknya jika menemukan kasus seperti dalam video yang beredar.
Baca Juga: Profil Penny K Lukito, Kepala BPOM yang Disorot Gegara Kasus Obat Sirop Anak
"Astaghfirullahalazim. Semoga keluarga saya dijauhkan dari hal seperti ini. Aamiin yaarobalalamin," tulis akun @bu*****.
Berita Terkait
-
'Anak Haram Konstitusi? Ini Tudingan Panas Amien Rais ke Jokowi soal Gibran
-
Profil Suho EXO, Leader Grup Kpop yang Diangkat Jadi Duta Kehormatan YKAKI
-
7 Ramuan Tradisional untuk Atasi Batuk Pilek Anak dengan Cepat, Terbukti Ampuh!
-
7 Ramuan Ajaib dari Alam untuk Atasi Anak Susah Makan
-
Putusan Cerai Keluar Hari Ini, Baim Wong Larang Paula Verhoeven Ajukan Banding Soal Hak Asuh Anak
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Farid Nurrahman tentang Jembatan Mahakam 1: Jika Melewati Umur Strukturnya, Harus Dibangun Baru
-
64 Ribu Wisatawan Kunjungi IKN, Balikpapan Jadi Titik Transit Utama
-
Pertamina Gandeng Bengkel Resmi untuk Tangani Motor Berebet di Bontang
-
Tak Perlu Jauh-jauh, Liburan Seru Saat Long Weekend Bisa Dinikmati di Samarinda
-
Tahap II Pembangunan IKN Dimulai, Pemerintah Gelontorkan Rp 48,8 Triliun dari APBN