SuaraKaltim.id - Video durasi beberapa detik viral di media sosial (Medsos) Instagram. Memperlihatkan 2 orang pria dewasa sedang asik bermain PS5.
Namun, permainan itu berbeda dari yang lain. Di mana, biasanya orang-orang akan bermain PS hanya di televisi saja, mereka bermain di videotron.
Terlihat keduanya berdiri di tanah lapang. Mereka asik bermain melihat ke arah videotron.
Dua pria lain juga datang menghampiri. Satunya memberikan kursi untuk pria berkacamata duduk, satunya merekam.
Baca Juga: Tendangan Maut Siswi Tasikmalaya yang Jadi Korban Pelecehan Seksual Kernet Minibus
"Macam ni baru puas hati main PS5," jelas tulisan yang ada di video, dikutip Senin (14/11/2022).
Video itu diunggah di akun @ngakaksehat. Admin dari akun itu lantas memberikan keterangan di unggahannya.
Ia mengatakan, bisa saja orang-orang tersebut membuka rental PS. Mengingat besarnya layar yang mereka gunakan.
"Buka rental PS sabii nih. Cr: ijanperkusi," ucapnya.
Tanggapan warganet
Warganet yang melihat unggahan itu lantas ramai memberikan tanggapan. Banyak dari mereka yang juga terkejut melihat besarnya layar tersebut. Namun, ada beberapa warganet yang memberikan komentar aneh.
"kalah auto dibully satu kota," ucapnya.
"Pake nonton bok*p kyknya lebih menantang ," katanya.
"Main PS di rental Main PS di Videotron ," tegasnya.
"Pasukan PP siap jaga kendaraan anda dikala nobar bareng," serunya.
"Kurang pakai sound system ," sebutnya.
"Ini antara orang kaya gabut sewa billboard atau yg punya billboard lg ngetes ," tambahnya.
"Ikut nonton harus bayar tiket sesuai harga tiket di pertandingan sepak bola pd umumnya," sambungnya.
"coba main god of war bang ," sarannya.
"Ini kalo yang ngegolin pasti minta volume nya di gedein," tulisnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Eks Pimpinan KPK: Ustaz Khalid Basalamah Bukan Saksi Ahli, Tapi Terlibat Fakta Kuota Haji
- Jahatnya Sepak Bola Indonesia, Dua Pemain Bidikan Persija Ditikung di Menit Akhir
- Klub Impian Masa Kecil Jadi Faktor Jay Idzes Terima Pinangan Aston Villa
- Siapa Lionel de Troy? Calon Bintang Timnas Indonesia U-17, Junior Emil Audero
- 5 Rekomendasi Bedak Tahan Air dan Keringat Murah: Anti Luntur Sepanjang Hari
Pilihan
-
Riau Bangga! Tarian Anak Pacu Jalur Viral Dunia, Ditiru Bintang PSG hingga Pemain AC Milan
-
Baru Jabat 4 Bulan, Erick Thohir Copot Dirut Bulog Novi Helmy Prasetya dan Disuruh Balik ke TNI
-
Resmi! Ramadhan Sananta Gabung ke Klub Brunei Darussalam DPMM FC, Main di Liga Malaysia
-
CORE Indonesia: Ada Ancaman Inflasi dan Anjloknya Daya Beli Orang RI
-
Bukan Patrick Kluivert, Ini Pelatih yang akan Gembleng Mauro Ziljstra dalam Waktu Dekat
Terkini
-
7 Syarat Debt Collector Pinjol Boleh Tagih Utang ke Kantor Konsumen, Melanggar Bisa Dipenjara!
-
6 Kebiasaan Jelang Tidur yang Ampuh Jaga Kesehatan Otak, Wajib Coba Agar Hidup Berkualitas!
-
Seleksi Direksi BUMD Kaltim 2025 Resmi Dibuka, Ini Syarat Lengkapnya
-
Pemetaan Ormas Dipercepat, DPRD Kaltim: Demi Keamanan dan Investasi di IKN
-
Buruan! Saldo Gratis DANA Kaget Hari Ini Sudah Tersebar, Cek Link-nya