SuaraKaltim.id - Pelaku pembakaran Warung Cilelaki di Tanjung Laut ditangkap. Polisi meringkus pelaku yang membakar beserta dalang di balik aksi tersebut.
Pria pembakar tersebut inisial Ir (31) warga Jalan Lettu A Qiran, Kelurahan Tanjung Laut. Ia mengaku disuruh oleh Sy (57) warga Jalan Gitar, Kelurahan Bontang Baru untuk membakar rumah warung itu.
Kepada polisi, pemuda Tanjung Laut ini mengaku akan menerima uang tunai Rp 25 juta, setelah dirinya berhasil membakar rumah makan itu.
"Dia dijanjikan sama S kalau sukses bakar warung itu," ungkap Kasi Humas Polres Bontang, Iptu Mandiyono, melansir dari KlikKaltim.com--Jaringan Suara.com, Minggu (20/11/2022).
Baca Juga: Pelaksanaan Porprov XIV Jabar di Subang Berjalan Lancar, Begini Klaim Ketua Koni
Sesaat membakar tangan Ir ikut tersambar api, tangan kanannya alami luka bakar.
Motif dari aksi ini masih didalami penyidik. Namun informasi sementara, rumah makan ini sudah dibeli oleh pelaku S.
Tetapi, entah masalah apa penghuni urung keluar dari rumah tersebut.
"Pernah juga sempat dimediasi oleh kepolisian," ujar Mandiyono.
Baca Juga: Pacar Humoris, Diajak Masuk Rumah Hantu Aksinya justru Bikin Ngakak
Berita Terkait
-
Perayaan Natal Harus Damai, Menteri Agama Ajak Masyarakat Rayakan Tahun Baru di Rumah Ibadah
-
Viral Rumah Dijual Harga Murah tapi Sarat Kesan Angker, Joko Anwar Langsung Komentar: Astaga Cantik
-
Rumah Rp 25 Juta Ini Menarik Perhatian Joko Anwar, Siap Berantem Sama Netizen
-
Ridwan Kamil Ungkap Alasan Kampung Susun Bayam Tak Bisa Diserahkan ke Warga
-
Ulasan Novel Hantu di Rumah Kos, Banyak Logika Janggal yang Bikin Galfok
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
Investigasi Kekerasan di Paser: Polisi dan Tokoh Adat Serukan Kedamaian
-
Nyawa Masyarakat Adat Paser Melayang, Massa Demo Minta Pj Gubernur dan Kapolda Kaltim Dicopot
-
Komersialisasi Bandara IKN Tunggu Revisi Perpres 131/2023, Kata Wamenhub Suntana
-
Tim Resmob Tangkap Pelaku Pembunuhan Tragis di Morowali yang Kabur ke Kaltim