SuaraKaltim.id - Pj Gubernur Kalimantan Timur (Kaltim) Akmal Malik mengingatkan, agar pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) harus dibarengi dengan pembangunan daerah penyangga.
Hal itu disampaikan Akmal disela-sela acara seminar nasional jasa konstruksi di Hotel Grand Senyiur Balikpapan, Kamis (26/10/2023) kemarin. Harapannnya daerah penyangga IKN tak tertinggal.
“Saya sampaikan, ingat IKN itu hanya 326 ribu hektar, ada juga daerah buffer zone-nya (daerah penyangga) yang jauh lebih luas dan butuh perhatian kita bersama,” ujarnya, melansir dari Inibalikpapan.com--Jaringan Suara.com, Jumat (27/10/2023).
Akmal mengungkapkan, pembangunan IKN harus juga memperhatikan kota dan kabupaten penyangga. Khususnya, menyangkut konektifitas, termasuk juga pelayanan publik.
“Kita tetap dorong pembangunan IKN sebagai komitmen nasional, tapi juga kita ingin perhatian ke daerah-daerah buffer-nya. Khususnya terkat dengan konektifitas,” tegasnya.
Menurutnya, jika taka da keseimbangan pembangunan di IKN dengan daerah penyangga akan menimbulkan persoalan baru dikemudian hari. Sehingga pembangunannya harus menjadi satu kesatuan.
“Jangan sampai konstruksinyang ada di dalam begitu hebat, tetapi konstruksi diluar itu agak ketinggalan, ini akan menimbulkan persoalan-persoalan sosial di kemudian hari."
“Kita berharap ini sebuah kesatuan, Pembangunan IKN harus juga dibarengi pembangunan daerah-daerah buffer nya. Sehingga dia menjadi satu-kesatuan yang akan saling mendukung,” ucapnya.
Baca Juga: Tak Ada Program Lanjutkan Proyek IKN di Visi-Misi AMIN, Begini Jawaban Cak Imin
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17vs Zambia: Garuda Muda Bidik3Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
Terkini
-
Raffi Ahmad ke Tambak! KKP Gandeng The Dudas-1 Promosikan Perikanan Modern
-
Perawatan Jalan Tol Bukan Gangguan, tapi Upaya Jasamarga Jaga Keamanan Pengguna
-
Soal Polemik Air Kemasan, DPR Ajak Publik Pahami Proses Ilmiahnya
-
Logo Berubah, Loyalitas Tak Bergeser: Projo Masih Bersama Jokowi
-
Budi Arie Ajak Projo Kawal Pemerintahan Prabowo dan Gibran