SuaraKaltim.id - Via Vallen membagikan foto terbarunya setelah lama tak muncul ke publik. Melalui unggahan Instagram penyanyi tersebut memposting foto selfie mengenakan hijab.
"Assalamualaikum ," tulis Via Vallen dalam keterangan unggahannya.
Selain di Feed, Via Vallen juga memuat potret berhijab di Insta Story dengan menambahkan caption.
"Liat ojek payung gini, langsung nostalgia jaman dulu waktu ngojek payung juga," ujar Via Vallen.
Namun belum diketahui, apakah pelantun Sayang itu sudah hijrah dengan mengenakan hijab atau tidak.
Sponta penampilan terbaru Via Vallen ramai dikomentari netizen. Ada yang menilai perempuan tersebut sangat cocok berhijab.
"Ka via berjilbab tmbh Anggun," puji @sav***.
"Ayuneeeee," sahut @lil***.
Namun, ada pula netizen yang malah mengomentari fisik Via Vallen yang terlihat gemuk alias diduga netizen sedang hamil.
Baca Juga: Meringis Minta Tolong saat Dikeroyok Sekelompok ABG, Gadis Ini Tetap Pertahankan Hijabnya
"Sepertinyaa dari auranya sh aura" bumil," imbuh @nay***.
"Kayanya aura" bumil," ujar @nay***.
Tag
Berita Terkait
-
5 Pilihan Sampo Hijab untuk Atasi Rambut Rontok dan Ketombe, Mulai Rp19 Ribuan
-
Mau Beli Hijab Baru? Kenali Dulu 5 Jenis Kain yang Paling Populer Ini
-
5 Inspirasi OOTD Hijab Playful ala Fatin Shidqia, Bikin Hangout Makin Seru
-
5 Sampo untuk Wanita Berhijab, Rambut Bebas Ketombe dan Lepek
-
Putri Anne Jujur Dulunya Pakai Hijab Karena Arya Saloka: Suami Patokan Agama Saya
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 5 Pilihan HP Snapdragon Murah RAM Besar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
5 Sunscreen Terbaik untuk Pelajar dan Mahasiswa, Harga Mulai 18 Ribuan
-
5 Link DANA Kaget untuk Tambahan Belanja, Saldo Rp397 Ribu Langsung Cair
-
5 Link DANA Kaget Terbaru di Hari Minggu, Saldonya Bernilai Rp499 Ribu
-
Belanja Pegawai Ditekan, Kutim Upayakan TPP ASN Tidak Terpangkas
-
Jaga Identitas di IKN, DPRD PPU Siapkan Payung Hukum untuk Adat Paser