SuaraKaltim.id - Peristiwa kotak suara mengalami kerobekan akibat tergesek terjadi di Balikpapan. Hal itu diungkapkan Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Balikpapan, Noor Thoha.
“Kemarin memang ada insiden sedikit segel yang menutup kotak suara itu karena tergesek dengan kotak lain robek,” ujarnya, disadur dari Inibalikpapan.com--Jaringan Suara.com, Selasa (13/02/2024).
Meski begitu, ia memastikan, seluruh kotak suara ataupun logistik saat di distribusi ke masing-masing tempat pemungutan suara (TPS) dalam kondisi yang baik.
“Tapi nanti kita antisipasi ketika kita akan distribusi ke TPS itu kita perbaiki semua. Supaya nanti kotak suara masuk ke TPS itu dalam kondisi memang sempurna seperti itu,” ucapnya.
Baca Juga: 1.185 TPS di Kutim Terima Logistik Pemilu, KPU Targetkan H-1 Semua Terdistribusi
Ia mengatakan, sejauh ini taka da masalah dengan distribusi logistic ke TPS. Berbeda dengan daerah lain di Kaltim yang sempat mengalami kendala.
“Alhamdulilah untuk Balikpapan itu relative aman distribusi logistik, dibandingkan teman-teman lain,” sebutnya.
Katanya, saat ikut rapat bersama dengan KPU kota dan kabupaten se-Kaltim ada yang mengalami kendala karena medan yang bera. Di antaranya, dalam perjalanan.
“Tadi malam ikut zoom se-Kaltim itu ada yang speeboatnya terbalik, ada yang kardusnya pecah dan Balikpapan tidak ada,” jelasnya.
Berita Terkait
-
Banjir Bandang Landa Sukabumi, Kemensos Langsung Salurkan Bantuan Logistik
-
Jumlah Pemilih Pilkada 2024 Sebanyak 203 Juta Orang, KPU Pastikan Rekap Data Sudah Benar
-
Cegah Pemilu Curang, Komisi II DPR Dukung Penggunaan Sirekap di Pilkada 2024
-
KPU Klaim Sirekap Buat Pilkada Lebih Canggih dari Pemilu: Sudah Ada Aritematika Guard
-
Keahlian Panelis Debat Kedua Pilgub Sulsel Jadi Sorotan, 3 Orang Mantan Timsel KPU
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
Terkini
-
Kritik Dinasti Politik di Pilgub Kaltim, DEEP: Kepentingan Publik Bisa Tersisih
-
Akmal Malik Dorong Pemerintah Daerah Dukung Produk UMKM Berau ke Pasar Nasional
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
OTT KPK Berujung Buron, Gubernur Kalsel Sahbirin Noor Masih dalam Pencarian
-
Netizen Kritik Debat Pilkada PPU yang Sepi Argumen, Dinilai Sekadar Formalitas