SuaraKaltim.id - Pemerintah saat ini tengah menggenjot proyek Refinery Development Master Plan atau RDMP di Balikpapan, Kalimantan Timur.
Proyek dengan nilai hingga Rp 18,36 triliun ini merupakan salah satu Proyek Strategis Nasional (PSN) yang dilaksanakan oleh PT Kilang Pertamina Balikpapan.
Proyek strategis nasional untuk mewujudkan ketahanan dan kemandirian energi nasional ini memiliki puluhan ribu pekerja.
Namun, beberapa orang yang bekerja di proyek RDMP Balikpapan ini menuai banyak protes dari warga Balikpapan itu sendiri. Terlebih soal pekerja yang kerapkali berkendara sambil merokok.
Baca Juga: Datang ke Balikpapan, Bima Sakti Buka Seleksi Timnas
Persoalan ini sampai diungkap oleh akun Instagram @kisah_tama yang dibagikan ulang oleh akun @balikpapanpo_ hingga menjadi sorotan.
Dalam video tersebut, akun @kisah_tama mengungkap bahwa ada banyak warga Balikpapan yang mengeluh soal perbuatan para pekerja RDMP.
Adapun, beberapa pekerja itu terlihat seenaknya dengan merokok sambil berkendara yang bisa membahayakan orang.
"Banyak loh yang mengeluh soal kalian, main-main lah ke kolom komentar biar kalian tahu banyak warga Balikpapan yang mengeluh soal tingkah laku kalian kalau di jalan raya.
Terutama soal kalian yang berkendara sambil merokok," kata akun tersebut memprotes pekerja RDMP.
Baca Juga: Viral Pria Review Bandara SAMS Sepinggan: Miris Banget Jalanan Bandara yang Katanya Terbaik
Akun tersebut juga menyoroti pertanggungjawaban para pekerja RDMP jika perbuatan mereka merokok di jalan raya membahayakan warga lain yang sedang berkendara.
- 1
- 2
Berita Terkait
Tag
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Kolagen, Lindungi Kulit Bikin Awet Muda
- 3 Klub Belanda yang Berpotensi Jadi Pelabuhan Baru Marselino Ferdinan
- Pernikahan Luna Maya dan Maxime Bouttier Dianggap Tak Sah, Ustaz Derry Sulaiman Bingung Sendiri
- Loyalitas Tinggi, 3 Pemain Ini Diprediksi Tetap Perkuat PSIS Semarang di Liga 2 Musim Depan
- Pernyataan Resmi PSIS Semarang Usai Jadi Tim Pertama yang Degradasi ke Liga 2
Pilihan
-
Mitsubishi Xpander Terbaru Diluncurkan, Ini Daftar Pembaruannya
-
Teco Sebut Bali United Sudah Punya Nahkoda Baru, Pelatih Eliano Reijnders?
-
Buka Matamu Patrick Kluivert, Yance Sayuri Hattrick Malam Ini!
-
Hasil BRI Liga 1: Yance Sayuri Hattrick, Malut United Bantai PSIS Semarang
-
Nizar Ahmad Saputra, Dari Relawan Jokowi Kini Diangkat Jadi Komisaris Bank Syariah Indonesia
Terkini
-
3 Amplop DANA Kaget Bernilai Ratusan Ribu, Bikin Akhir Pekan Tenang
-
Hadiah Spektakuler Dibagikan, BRImo FSTVL 2024 Apresiasi Nasabah Setia BRI
-
Kumpulan 5 Link DANA Kaget Aktif Hari Ini, Jangan Tertipu Tautan Saldo Gratis Palsu!
-
3 Amplop DANA Kaget Segera Ditransfer ke Dompet Digitalmu!
-
Cuan Instan dari DANA Kaget, Tapi Hati-Hati Penipuan! Ini Tips Amannya