SuaraKaltim.id - Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Nasional Demokrat (Nasdem) Bontang membuka penjaringan bakal calon wali kota dan wakil wali kota. Penjaringan itu mulai dibuka terhitung tanggal 1-7 Mei 2024.
Hal itu disampaikan Ketua Penjaringan Muhammad Sahib. Ia mengatakan, penjaringan ini dibuka setelah turun arahan dari Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Kaltim dan Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Nasdem, setelah itu, barulah pengurus tingkat kabupaten dan kota membuka penjaringan ini.
"Sebelumnya tidak buka. Tapi ada instruksi dari DPW dan DPP minta membuka secara terbuka. Jadi kita buka sejak awal Mei 2024. Sepekan aja dibuka," ucap Muhammad Sahib, disadur dari KlikKaltim.com--Jaringan Suara.com, Selasa (30/04/2024).
Masih dari arahan pusat, Nasdem memprioritaskan agar mengusung kader sendiri di pertarungan Pilkada. Namun, dengan modal 2 kursi DPRD masih perlu berkoalisi dengan partai lain untuk memenuhi syarat dukungan minimal 5 kursi.
Baca Juga: Pemkot Bontang Kembali Beli Bus Baru di APBD-P 2024, Solusi Mobilitas Pejabat dan Tamu
Sahib mengatakan, penjaringan ini nantinya akan mengumpulkan figur politik yang memiliki kapasitas dan elektabilitas sesuai hasil survei. Ia menegaskan, Nasdem selalu komitmen tanpa mahar dalam ajang pemilu. Sehingga dipastikan tak ada pungutan biaya alias gratis demi memperoleh restu partai.
"Kita ada juga ditanya kapan buka tapi kan kemarin belum. Sekarang kan sudah. Jadi silahkan mendaftarkan diri," pungkasnya.
Berita Terkait
-
KPU Klaim 8 Daerah Siap Gelar Pemungutan Suara Ulang Pilkada Akhir Pekan Ini
-
KPU Percepat Pelaksanakan PSU di Parigi Moutong karena Terbentur Jadwal Ibadah
-
Ada Tujuh Gugatan Hasil PSU di MK, KPU Berharap Permohonan Gugur pada Tahap Dismissal
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Wawali Surabaya Dilaporkan Polisi! Gara-Gara Bela Pekerja yang Ijazahnya Ditahan?
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN