SuaraKaltim.id - Pemerintah Kota (Pemkot) Bontang berkomitmen mengimplementasikan kurikulum Merdeka Belajar untuk meningkatkan kualitas pendidikan. Hal itu disampaikan Wakil Wali Kota Bontang Najirah.
Dia mengatakan, impelementasi kurikulum tersebut menjadi salah satu fokus utama di bidang pendidikan.
Hal itu disampaikan disela pelaksanaan apel Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) di Halaman Auditorium 3 Dimensi, Jalan Awang Long, Bontang Baru, Kamis (02/05/2024) pagi.
Najirah sendiri yang bertindak sebagai pembina upacara, lalu membacakan pesan Kemdikbudristek, Nadiem Makarim. Salah satu pesannya adalah menekankan perhatian pemerintah daerah terhadap skema belajar para siswa.
Baca Juga: PKB Tutup Penjaringan Bakal Calon, Najirah Jadi Satu-satunya Cawawalkot
Semisal memaksimalkan program transformasi kurikulum. Agar program ini berjalan maksimal memang dibutuhkan dukungan sebuah pihak.
"Sejauh ini Pemkot terus mendukung untuk mensukseskan kurikulum merdeka belajar di Bontang. Sesuai arahan pak Menteri Nadiem," ucap Najirah, disadur dari KlikKaltim.com--Jaringan Suara.com, di hari yang sama.
Upaya yang sudah dilakukan di Bontang ialah melakukan pendidikan kepada guru penggerak dan memberikan fasilitas laptop kepada tenaga pendidik, dan memberikan fasilitas motor bagi guru pengawas.
"Fasilitas pendukung kita support. Semoga bermafaat dalam menciptakan SDM yang unggul dalam mensukseskan kurikulum merdeka belajar," pungkasnya.
Baca Juga: Sutomo Jabir Gesit Lamar ke Banyak Parpol, Basri Rase Tunggu DPP PKB
Berita Terkait
-
Meraba Nasib Kurikulum Merdeka Belajar, Bakal Tamat di 'Tangan' Abdul Mu'ti?
-
Dituduh Aniaya Anak Polisi, Guru Supriyani Curhat Selama Ditahan: Tiap Pagi Cabut Rumput, Tidurnya Beralas Tikar
-
20 Desain Poster Hari Guru Nasional 2024: Kreatif dan Inspiratif!
-
Bupati Damaikan Guru Supriyani & Orang Tua Siswa, Ketua LBH HAMI Dipecat! Ada Apa?
-
Guru dan Masa Depan yang Dikorbankan: Refleksi Profesi yang Terabaikan
Tag
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
-
Trump Effect! Wall Street & Bursa Asia Menguat, IHSG Berpotensi Rebound
Terkini
-
Akmal Malik Dorong Pemerintah Daerah Dukung Produk UMKM Berau ke Pasar Nasional
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
OTT KPK Berujung Buron, Gubernur Kalsel Sahbirin Noor Masih dalam Pencarian
-
Netizen Kritik Debat Pilkada PPU yang Sepi Argumen, Dinilai Sekadar Formalitas
-
Isran-Hadi Klaim Serapan Tenaga Kerja di Kaltim Capai 252 Ribu Selama Kepemimpinannya