SuaraKaltim.id - Proyek pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) hingga kini terus menjadi perbincangan. Beberapa media sosial (Medsos) bahkan secara terang-terangan menunjukkan kemajuan pembangunan IKN.
Salah satunya akun @iknnusantara.info. Dalam akun Instagram tersebut, terlihat jelas kemajuan IKN.
Seperti yang diunggah akun @iknnusantara.info pada 27 September lalu. Admin memposting video yang memperlihatkan megahnya Istana Garuda di IKN.
Dalam keterangannya, admin akun tersebut memuji pembangunan IKN. Ia mengatakan, IKN kini semakin menawan.
Baca Juga: Akademisi Sebut Pemindahan Ibu Kota oleh Jokowi Sebagai 'Hal Jorok'
"IKN semakin menawan By @kliktanjung #ibukotanusantara #IKNNusantara #ikn #iknterkini," tulisnya, dikutip Minggu (29/09/2024).
Tanggapan warganet
Warganet yang melihat unggahan itu lantas ramai memberikan tanggapan. Banyak dari mereka menuliskan komentar beragam.
"Serius tanya kalo mau buat sertifikat tanah di IKN itu gmna ya , tapi aku gak punya tanah nya, asal bangun saja," ucap @ismail*****.
"Kok bangga dg keindahannya, padahal anak cucu sedang di tunggu dg Hutang negeri ini dan pajak yg makin menggila kaum 58 mana mau tau, yg penting HAPPY teroooss ," ujar @kang_s*****.
Baca Juga: 10 Tahun Lagi Belum Tentu Siap, IKN Jadi Proyek Pembangunan Terlama di Indonesia!
"Dia yg menggebu gebu pindah IKN.. Eeh dia juga yg bilang ibukota gak jadi pindah ," lanjut @fendy_*****.
"Gotham," timpal @halimc*****.
"Tapi kalo dilihat lihat emang seram itu lambang garuda kaya mistis banget," tutur @fendi.a*****.
Berita Terkait
-
Viral Earbuds Berdarah, Ini Batas Aman Volume untuk Mendengarkan Musik
-
Australia Bikin RUU Larangan Media Sosial untuk Anak di Bawah 16 Tahun, Jika Dilanggar Dendanya Mencapai Rp500 Miliar
-
Link Download Sertifikat SKD CPNS 2024 Resmi dari BKN!
-
IKN Bakal Mangkrak Buntut Prabowo Stop Anggaran Infrastruktur Baru? Rocky: Pukulan Bagi Jokowi
-
Jadi Tren Lagi di Medsos, Apa Itu Independent Women?
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bau Badan Rayyanza Sepulang Sekolah Jadi Perbincangan, Dicurigai Beraroma Telur
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Hadir di Kampanye Akbar Rudy-Seno, Hetifah Beri Imbauan: Pastikan Hadir di TPS
-
Sugianto Panala Putra Jawab Tuduhan Nadalsyah: Semua Itu Kebohongan
-
Bawaslu Barito Utara Nyatakan Tidak Ada Unsur Fitnah dalam Kampanye Sugianto Panala Putra
-
ITB dan OIKN Kembangkan Potensi Kreatif Gen Z di PPU dengan Workshop Konten Digital
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025