Scroll untuk membaca artikel
Denada S Putri
Selasa, 18 Maret 2025 | 15:54 WIB
Dana Jumbo Rp 750 Miliar, Pokja 30 Minta Publik Ikut Kawal Pergub Gratispol
Kampanye Gratispol Rudy-Seno. [Ist]

Dana sekitar Rp 750 miliar telah disiapkan untuk tahap awal program pendidikan gratis "Gratispol". Dana tersebut akan dialokasikan melalui Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud).

Program ini dijadwalkan mulai berjalan secara bertahap pada April 2025. Untuk tahun ajaran baru, tepatnya bulan Juli 2025. Program ini akan di terapkan.

Program Gratispol menekankan pada peningkatan kualitas pendidikan di Kaltim. Memastikan pendidikan gratis hadir di Kaltim.

Harapannya, dengan adanya program Gratispol, diharapkan akses pendidikan gratis dari jenjang SMA hingga S3 di Kaltim dapat segera terealisasi sesuai dengan visi dan misi gubernur serta wakil gubernur terpilih.    

Baca Juga: Janji Gratispol Dipertanyakan, Akun Warga Kaltim Sempat Diblokir Pemprov: Cerminan Antikritik?

Program Gratispol ini menunjukkan komitmen Pemprov Kaltim dalam meningkatkan kualitas sumber daya manusia melalui pendidikan dan kesehatan.

Load More