SuaraKaltim.id - HP Samsung harga Rp1 jutaan menjadi solusi menarik bagi pengguna yang ingin pengalaman maksimal dengan budget terbatas.
Ponsel Samsung harga Rp1 jutaan semakin banyak yang dibekali spesifikasi kompetitif.
Meski terjangkau, setiap modelnya tetap membawa performa andal.
Berikut ini rekomendasi HP Samsung 1 jutaan dengan performa terbaik.
1. Samsung Galaxy A04s
Melansir erablue.id, Samsung Galaxy A04s membawa pengembangan layar signifikan dengan ukuran 6,5 inci, layar PLS LCD-nya mendukung resolusi HD+ 720 x 1600 pixel.
Meski menggunakan bahan plastik polikarbonat berfinishing matte, bodi belakangnya mudah meninggalkan sidik jari dan terasa licin.
Dimensi ponsel ini cukup ramping, yakni 164,7 x 76,7 x 8,1 mm, dengan berat 195 gram.
Samsung Galaxy A04s dilengkapi chipset Exynos 850 untuk pengalaman navigasi lebih cepat. Chipset ini didukung RAM hingga 4 GB, dan penyimpanan internal dengan kapasitas hingga 128GB.
Baca Juga: Cara Registrasi Samsung BRI Credit Card lewat Samsung Pay
Samsung Galaxy A04s membawa konfigurasi kamera utama 50 MP, depth 2 MP, makro 2 MP, dan selfie 5MP.
Untuk perekaman video, resolusi maksimalnya mencapai 1080p 30 fps, baik untuk kamera depan maupun belakang.
2. Samsung Galaxy A05
Galaxy A05 hanya memiliki dua kamera belakang tanpa modul menonjol yang memberikan tampilan minimalis dan seamless.
Desain belakangnya menyerupai Galaxy A14, A24 hingga S23 dengan perbedaan pada jumlah kamera.
Meski memiliki layar 6,7 inci, Galaxy A05 cukup ringan dengan bobot hanya 195 gram, sehingga memastikan kenyamanan saat digunakan lama.
Berita Terkait
- 
            
              5 HP Rp1 Jutaan untuk Orang Tua: Praktis, Baterai Awet, dan Tahan Banting
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 
            
              5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
 - 
            
              4 HP Memori 512 GB Paling Murah, Cocok untuk Gamer dan Konten Kreator
 
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              Wamendagri Dorong Kepala Daerah Bangun Ekosistem Inovasi Berbasis Riset
 - 
            
              DPR Dukung Pemerataan Jalan di Kaltim, Dorong Akses Mudah Menuju IKN
 - 
            
              TNI AU Naik Kelas, A400M Bawa Indonesia ke Liga Mobilitas Strategis Regional
 - 
            
              Gibran Dorong Percepatan Pembangunan Papua Lewat Dua Lembaga Khusus
 - 
            
              Cak Imin: Pemutihan Tunggakan BPJS Kesehatan Dimulai Akhir Tahun Ini