"Pasti selama beberapa tahun bisa bayar hutang negara," jelasnya.
Namun di akhir video, Joplin justru takut uang yang didapatkan dari Youtube justru dikorupsi.
Sementara, masyarakat bisa rugi kuota dan waktu karena harus menonton video yang dibuat pemerintah.
"Eh tapi jangan nanti bisa dikorupsi. Kita bisa rugi kuota dan waktu," ujarnya.
Baca Juga:Ngeri! Penumpang Wahana Ekstrem Tak Dipasangi Pengaman, Petugas Diduga Lupa
Sontak, warganet pun mengapresiasi ide Joplin. Warganet juga memberikan saran konten yang bisa dibuat pemerintah.
"Terus kontennya berisi prank antar pejabat pemerintah," balas akun xici27.
"Cerdas lu bro!" komentar akun Aldino Persi.
"Inilah yang dikatakan out of the box," timpal akun M. Badrus.
"Ketika rakyat lebih pintar," ujar akun dino ijoo.
Baca Juga:3 Anak Bawa Pedang: Hei Megawati dan Jokowi, Jangan Sombong!
Video tersebut dapat dilihat di sini.