Selama PPKM Level 2, Bandara Sepinggan Balikpapan Layani 8.000 Penumpang Tiap Hari

Pertumbuhan pergerakan sekitar 39 persen.

Denada S Putri
Senin, 18 Oktober 2021 | 18:41 WIB
Selama PPKM Level 2, Bandara Sepinggan Balikpapan Layani 8.000 Penumpang Tiap Hari
Bandara Internasional Sepinggan Balikpapan. [Inibalikpapan.com]

Dia menambahkan, di Bandara Sepinggan telah tersedia layanan swab PCR yang terletak di mezzanine floor, jam operasional Senin – Jumat pukul 07.30 – 11.00 Wita. Khusus Sabtu, Minggu atau Libur Nasional mulai pukul 07.30 – 10.00 Wita dengan biaya sebesar Rp 525 ribu dan hasilnya akan keluar dalam kurun waktu 1×24 jam dan

Rapid test antigen jam operasional setiap hari 07.00 – 15.00 Wita  dengan biaya sebesar Rp 100.000 dan hasilnya dapat diambil sekitar 20-30 menit setelah pemeriksaan.

“Jangan takut untuk terbang lagi karena bandara memiliki protokol kesehatan (Prokes) yang baik, ditambah dengan persyaratan dokumen kesehatan untuk memastikan seluruh penumpang bebas dari Covid-19,” pungkasnya.

Baca Juga:Yogi Novrian Selamatkan Persiba Balikpapan Dari Kekalahan Lawan Sulut United

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini