Diduga Abrasi, Tanah Longsor Terjadi dan Lenyapkan Beberapa Mobil, Warganet Sebut Kejadian di Malaysia

"Oh my God," teriak wanita yang merekam.

Denada S Putri
Sabtu, 19 Februari 2022 | 13:51 WIB
Diduga Abrasi, Tanah Longsor Terjadi dan Lenyapkan Beberapa Mobil, Warganet Sebut Kejadian di Malaysia
Tangkapan layar video. [Instagram/@info_etam]

"Di mana," tuturnya.

"Kalau di Jakarta mah udah abis di hujat itu gubernurnya," timpalnya.

"Kenapa bisa begitu? Pohonnya yg dsitu ga ada, yg nahan jadi ga ada," tandasnya.

Hingga berita ini selesai ditulis, unggahan tersebut sudah disukai sebanyak  1,212 kali oleh warganet.

Baca Juga:Viral Video Puluhan Pemotor Tutup Jalan Jenderal Sudirman, Polisi Turun Tangan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini