Hati-Hati Puasa Bisa Jadi Sia-sia Jika Melakukan Beberapa Hal Ini, Begini Penjelasan Ustadz Hanan Attaki

Ustadz Hanan Attaki juga mengatakan apabila seorang kaum muslimin muslimat asik bergosip atau menonton gosip, membicarakan orang lain, dan marah-marah di siang hari.

Bella
Jum'at, 08 April 2022 | 14:23 WIB
Hati-Hati Puasa Bisa Jadi Sia-sia Jika Melakukan Beberapa Hal Ini, Begini Penjelasan Ustadz Hanan Attaki
Hanan Attaki.

SuaraKaltim.id - Pendakwah Ustadz Hanan Attaki menjelaskan beberapa hal yang dapat membuat puasa di bulan suci Ramadhan menjadi sia-sia.

Melalui unggahan video Instagram @ustadz_hananattakilc pada Selasa (5/4/2022), Ustazah Hanan Attaki menerangkan sebab-sebab puasa kaum muslim yang dapat, tidak bernilai apa-apa.

Ustad Hanan Attaki mengatakan, orang yang tidak mampu menjaga lisan, pandangan, pikiran, maupun hatinya saat berpuasa Ramadhan hanya dapat menghasilkan lapar dan haus saja.

"Masih banyak orang yang berpuasa tapi dia tidak mendapat apa-apa dari puasanya, kecuali lapar dan haus. Mereka adalah orang yang berpuasa, tapi tidak mampu menjaga lisannya. Orang yang berpuasa, namun tidak mampu menjaga pandangan mata. Mereka berpuasa namun tidak mampu menjaga fikiran, tidak mampu menjaga hati," terangnya.

Baca Juga:Kasus Suap Bupati PPU Abdul Gafur, KPK Panggil Direktur Kaltim Naga 99

Tidak hanya itu, Ustadz Hanan Attaki juga mengatakan apabila seorang kaum muslimin muslimat asik bergosip atau menonton gosip, membicarakan orang lain, dan marah-marah di siang hari, juga menjadi penyebab puasa bernilai sia-sia.

Marah yang dimaksudkan merupakan, ketika seseorang tidak bisa menahan nafsu amarahnya untuk tidak mengakatan kata-kata kotor dan menyakiti orang lain.

"Betapa banyak orang-orang di sekitar kita kaum muslimin yang berpuasa di siang hari, tetapi menonton gosip, membicarakan aib, tidak dapat menahan amarah. Dia meluapkan amarah dengan cara-cara dilarang oleh Allah SWT, dia mencela, dia melontarkan kalimat-kalimat yang tidak baik, dia menyakiti orang lain, dia mengambil hak orang lain. Maka dialah orang yang berpuasa tapi tidak dapat apa-apa," jelasnya.

Mendengar penjelasan Ustazah Hanan Attaki, warganet turut memberikan tanggapannya.

"Bismillahirrahmanirrahim yang penting niat yakin," tulis @rnr***

Baca Juga:Kasus Terkonfirmasi Covid-19 di Kaltim Tambah 23 Orang, Meninggal Ada 1 Orang

"Jaga mata jaga hati," tulis @rat***

Berita Terkait

Pasangan suami istri wajib tahu, Ustadz Derry Sulaiman berpesan jangan sampai orang tua atau mertua ikut campur terhadap rumah tangga anak-anaknya. Tidak hanya itu, Ustadz Derry pun mengatakan jangan sampai membongkar aib pasangan kepada orang tua.

bandung | 21:15 WIB

Simak 4 sunnah ketika menyembelih hewan kurban saat Idul Adha menurut Ustadz Adi Hidayat. Salah satunya menghadapkan hewan kurban ke arah kiblat.

bandung | 21:00 WIB

Polemik perceraian antara Inara Rusli Virgoun semakin memanas, ketika Eva Manurung yang merupakan ibunda Virgoun membongkar keburukan Inara Rusli. Menanggapi hal tersebut, Ustadz Derry Sulaiman pun mengungkapkan jika yang dilakukan Eva Manurung tersebut merupakan kesalahan Virgoun.

bandung | 20:45 WIB

Bagaimana hukum berkurban bagi umat muslim yang sudah meninggal? Simak penjelasan dari Ustadz Adi Hidayat berikut ini.

tasikmalaya | 11:00 WIB

Ternyata ini alasan Baim Wong dan Paula batal naik pesawat

sumedang | 21:31 WIB

News

Terkini

Anggaran yang disiapkan bisa mencapai Rp 75 juta - hingga Rp 100 juta.

News | 17:25 WIB

Khoirul Anwar merupakan penjual minuman sarang burung walet satu-satunya di Samarinda.

News | 16:41 WIB

Dalam video lainnya juga menampilkan foto-foto saat keduanya liburan ke luar negeri.

News | 14:54 WIB

Saat disatroni penagih utang, wanita itu justru menantang dan mengancam.

News | 20:23 WIB

Ditemukan barang bukti sabu dengan berat bruto 0,36 gram.

News | 19:18 WIB

Dia mengatakan, komitmen Otorita IKN mewujudkan kota hutan di ibu kota baru bernama Nusantara itu.

News | 18:28 WIB

Di video, terdapat suara seorang perempuan yang diduga lagi merupakan bocah SD tersebut.

News | 18:01 WIB

Kegiatan ini diyakini dapat memberi kesempatan bagi para pegolf junior untuk bersinar.

News | 19:15 WIB

Politisi partai Golkar itu menyebut, masyarakat PPU sudah lebih percaya diri.

News | 19:00 WIB

Seketika truk itu melaju dan menerobos lampu merah hingga ruko bertingkat yang menghentikan laju truk tersebut.

News | 13:52 WIB

Dari penangkapan tersebut, polisi berhasil mengamankan barang bukti berupa handphone, kartu ATM, catatan pembayaran nomor togel, dan bukti transfer bank.

News | 13:40 WIB

Korban pun terlihat sempat menenteng plastik warna hitam berisi sampah.

News | 19:30 WIB

Tampak mempelai pria sedang menjalani prosesi akad yang dipandu oleh wali nikahnya.

News | 19:00 WIB

Wajah pasutri itu tampak memelas saat diinterogasi di sebuah sofa.

News | 18:42 WIB
Tampilkan lebih banyak