Prakiraan Cuaca Kaltim 27 Juli 2022, Diperkirakan Hujan Sedang sampai Lebat Terjadi di 16 Wilayah Ini

Rentang suhu di Kaltim di mulai dari angka 22 sampai 30 derajat Celcius.

Denada S Putri
Rabu, 27 Juli 2022 | 06:00 WIB
Prakiraan Cuaca Kaltim 27 Juli 2022, Diperkirakan Hujan Sedang sampai Lebat Terjadi di 16 Wilayah Ini
Ilustrasi hujan (freepik)

Siang hujan sedang

Malam berawan

Dini hari kabut

Tenggarong

Baca Juga:Pasca Ledakan Pabrik Kaltim 5 Milik PKT, Anggota Dewan Ini Minta Jalur Evakuasi di Guntung Segera Dibangun

Pagi berawan tebal

Siang hujan ringan

Malam berawan

Dini hari hujan ringan

Catatan peringatan dini yang diberikan BMKG kepada warga Bumi Mulawarman adalah waspada potensi terjadinya hujan sedang hingga lebat disertai kilat atau petir dan angin kencang sesaat di wilayah Sendawar, Long Iram, Tanah Grogot, Penajam, Balikpapan, Tabalar, Bongan, Sandaran, Sangkulirang, Karangan, Sebulu, Tenggarong, Muara Ancalong, Muara Jawa, Samarinda dan Loa Janan Ilir.

Baca Juga:BMKG Beri Peringatan Potensi Banjir Rob di Wilayah Pantai Selatan Jawa

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini