Kemudian di Kutim pada Selasa sore hingga malam, hujan lebat hingga petir berpotensi terjadi di Kecamatan Batu Ampar, Karangan, Muara Wahau, Sandaran, Sangkulirang, Bengalon, Busang, Long Mesangat, Muara Bengkal, Rantau Pulung, Sangatta Utara, Sangatta Selatan, Telen, dan Teluk Pandan.
"Di Kabupaten Mahakam Ulu pada Selasa sekitar pukul 17.00 dan 20..00 Wita, hujan petir diprakirakan terjadi di Kecamatan Long Apari, Long Pahangai, Long Bagun, Laham dan Long Hubung," lugasnya.