Wakil DPRD Kaltim Minta Otorita IKN Utamakan Tenaga Kerja dan Jasa Konstruksi Lokal

Ia berharap, kedepannya para pelaku jasa konstruksi ini memiliki kerja sama operasi atau KSO dengan perusahaan-perusahaan tingkat nasional.

Denada S Putri
Kamis, 09 November 2023 | 14:02 WIB
Wakil DPRD Kaltim Minta Otorita IKN Utamakan Tenaga Kerja dan Jasa Konstruksi Lokal
IKN Nusantara. [ANTARA]

Politisi partai Gerindra ini mengatakan, Kaltim saat ini telah mengesahkan anggaran kurang lebih Rp 20,6 triliun untuk tahun 2024. Sedangkan tahun 2023, total anggaran APBD mencapai Rp 25,6 triliun.

“Artinya Kaltim akan sangat banyak sekali pembangunannya. Untuk itu juga diperlukan partisipasi bapak ibu sekalian dalam membangun ibu kota Provinsi Kaltim, dalam hal iniSamarinda dan juga seluruh kabupaten/kota di Provinsi Kaltim,” pungkasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini