SuaraKaltim.id - Calon Wali Kota Samarinda, Andi Harun secara resmi mengumumkan pengunduruan dirinya sebagai Wakil Ketua DPRD Kalimantan Timur.
Menurutnya, dia resmi undur diri dari jabatannya sejak tanggal 22 September lalu.
“Saya sudah mundur sejak tanggal 22 september,” katanya di Samarinda (30/9/2020).
Andi, pria yang juga menjabat menjadi Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPC) Partai Gerindra itu memutuskan maju mencalonkan diri sebagai Wali Kota Samarinda berdampingan dengan Rusmadi.
Baca Juga: Hadiri Acara Syukuran, Anggota DPRD Samarinda Diperiksa Gakkumdu
Terkait mekanisme pengganti antar waku (PAW) ke depan, Andi Harun menyebut DPD Gerindra sudah mengusulkan nama-nama pengganti.
Meski demikian pihaknya belum bisa menyebutkan siapa yang bakal menggantikannya menjadi Wakil II DPRD Kaltim.
“DPD sudah mengusulkan nama-nama, tapi nantinya DPP yang akan memutuskan,” sebutnya.
Saat ini, lanjut dia, sudah ada tiga nama yang masuk ke DPP. Satu dari tiga nama itu, ada yang menjadi prioritas DPD Gerindra.
“Itu usulan DPD, hak preogatif ada di DPP. Kami tidak boleh mendahului DPP,” tegasnya.
Baca Juga: Ratusan Spanduk Sosialisasi Pilkada di Samarinda Belum Dilepas
Berita Terkait
-
Tuntut Penyelesaian Konflik Tambang Muara Kate, Kantor Gubernur Kaltim Digeruduk
-
Ada Praktik Pungli Triliunan Rupiah di Fasilitas Pelabuhan di Kaltim
-
Tol di Sumatera, Kalimantan, dan Bali Dipadati Kendaraan! Ini Pemicunya
-
Wow! Stadion Segiri Berubah Total Usai Direnovasi 81 Miliar, Intip Perubahannya
-
Bukber Asyik di Samarinda & Balikpapan: Ini 5 Kafe serta Restoran Pilihan untuk Ramadan!
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Harga Emas Antam Nggak Pernah Bosen Naik, Hari Ini Tembus Rp1.980.000/Gram
-
Perempuan Gratis Naik Transportasi Umum di Jakarta Hari Ini, dari LRT Hingga MRT
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
Terkini
-
Sekali Klik, Saldo Masuk! Begini Cara Dapat Untung dari DANA Kaget
-
Langkah Perempuan Kaltim Menuju Mimpi: Pendidikan Gratis hingga S3
-
Waspada DBD! Kaltim Catat 1.375 Kasus Sejak Awal Tahun
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker