SuaraKaltim.id - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Samarinda, menggelar rapat paripurna Peresmian Penggantian dan Sumpah/Janji Ketua DPRD Kota Samarinda Sisa Masa Jabatan 2019-2024.
Sesuai Surat Keputusan (SK) dari Gubernur Kalimantan Timur (Kaltim) Isran Noor, DPRD Samarinda melantik Sugiyono dari Partai PDIP Samarinda menjadi Ketua DPRD, menggantikan mendiang Siswadi.
Pelantikan digelar di Ruang Rapat Paripurna DPRD Samarinda, Jalan Basuki Rahmat, Senin (9/11/2020). Tetap menggunakan protocol Kesehatan, pelantikan itu digelar virtual.
Sesuai visi-misi yang dia emban, Sugiyono tegas menyatakan
Baca Juga: Jokowi Tutup Mata, Aparat Kian Represif Terhadap Demonstran
Sugiyono mengungkapkan langsiap memimpin DPRD Kota Samarinda dengan loyalitas tinggi dan kejujuran.
Dia ingin DPRD Kota Samarinda itu bersinergi dengan eksikutif atau Pemerintah Kota (Pemkot) Samarinda, untuk pembangunan yang berkeadilan.
Namun sebelumnya, kata dia, langkah pertama yang dilakukan yakni membuka komunikasi dan saling koordinasi dengan unsur pimpinan - pimpinan di DPRD Samarinda.
"Di sisa jabatan saya ini, saya akan menyatukan langkah untuk membangun Kota Samarinda. Mudah-mudahan, sampai di periode berikutnya,” katanya, Senin (9/11/2020).
Pada pelantikan itu, turut dihadiri pula pemerintahan Provinsi Kaltim dan pemerintah Kota Samarinda, melalui virtual via Aplikasi Zoom
Baca Juga: KontraS: Ada Pembiaran dari Presiden, Seolah Mewajarkan Polisi Represif
Tak henti-henti, Sugiyono mengucapakan terimakasih kepada seluruh unsur pimpinan di DPRD Kota Samarinda dan Pelaksana Tugas (Plt) Ketua DPRD Samarinda Helmi Abdullah, yang sempat menjalankan tugas sebagai pimpinan sementara.
“Sebagai anggota dewan, saya harus meningkatkan kinerja untuk ke depannya. Dalam hal apapun, termasuk hal-hal yang kecil,” sebutnya.
Dia mengungkapkan, sebagai Lembaga terhormat, DPRD adalah wadah yang menampung aspirasi masyarakat. Tidak hanya itu, tapi juga dapat memaksimalkan perannya sebagai wakil rakyat.
“Segala aspirasi rakyat adalah yang utama. Harus diproses melalui prosedur, sehingga dapat dipertanggung jawabkan," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Bayu-Kang Mus Sindir Paslon Rudy-Jaro Saat Jadi Ketua DPRD Kabupaten Bogor
-
Rocky Gerung Merasa Konyol Saat Jokowi Bolak-balik IKN Menjelang Lengser
-
Daftar Alat Kelengkapan Dewan DPRD Cilegon 2024-2029, Cek Di Sini
-
Kasus Dugaan Suap Pengurusan IUP, KPK Panggil Eks Gubernur Kaltim dan Anaknya yang Ketua Kadin
-
Mimpi Manis Bekerja di Proyek Strategis Nasional Yang Berujung Nestapa
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Kritik Dinasti Politik di Pilgub Kaltim, DEEP: Kepentingan Publik Bisa Tersisih
-
Akmal Malik Dorong Pemerintah Daerah Dukung Produk UMKM Berau ke Pasar Nasional
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
OTT KPK Berujung Buron, Gubernur Kalsel Sahbirin Noor Masih dalam Pencarian
-
Netizen Kritik Debat Pilkada PPU yang Sepi Argumen, Dinilai Sekadar Formalitas