SuaraKaltim.id - Seorang perempuan baru-baru ini jadi pembicaraan warganet lantaran melontarkan sindiran kepada orang yang tak memiliki anak.
Ia mengaitkan penampilan seseorang dengan kondisi tak memiliki momongan. Sontak, sindirannya ini langsung menuai respon negatif di media sosial.
Hal ini diketahui dari akun @tante_rempong_official yang mengunggah ulang video milik perempuan dengan tersebut.
Dalam video yang merupakan konten TikTok itu, nampak seorang perempuan berpose, menggunakan masker.
Baca Juga: Anak Papua Protes Pembangunan Jokowi: Banyak Nyawa Hilang Cuma-Cuma!
Ia menyematkan sindirannya dalam video berupa boomerang tersebut, membandingkan kondisinya dengan perempuan lain.
"Tidak jadi insecure ah, aku jelek tapi bisa punya anak, dia cantik tapi tak bisa punya anak," tulisnya dalam video itu.
Begitu dibagikan, unggahan ini langsung memicu keras reaksi warganet. Kolom komentar pun dibanjiri dengan kritikan.
"Hati-hati mba. Anak itu titipan Allah. Jangan sampe orang-orang yang tidak suka berdoa yang tidak baik terhadap anda. Mungkin maksud hati mu menyindir 1 orang, tapi kamu lupa kalo banyak banget wanita-wanita lain yang lagi berjuang untuk mendapatkan anak," tulis akun @nit*****
"Ngawur nih, dia nggak tau gimana susahnya berjuang bertahun-tahun," kata @kus***
Baca Juga: 5 Potret Ganteng Canavaro Anak Bungsu Eko Patrio, Bule Banget
"Aduh mbak nya jangan bikin konten yang gitu lah. Sesama wanita loh harus saling dukung apap pun keadaanya, bukan candaan yang berfaedah itu," timpal @ind****
Sejak pertama kali dibagikan, video sindiran ini telah disaksikan sebanyak lebih dari 102,7ribu kali oleh pengguna Instagram.
Berita Terkait
-
Dulu Kasih 'Mini Cooper', Hampers Ultah Anak Tasya Farasya Lagi-Lagi Bikin Syok: Emang Agak Lain ...
-
Anak Sulungnya Lamaran, Penampilan Muzdalifah Bikin Pangling
-
Jung Woo Sung Tolak Nikahi Moon Gabi, Ternyata Tengah Pacari Non-Selebriti
-
Pendidikan Mentereng Anak Razman Arif Nasution, Disebut Beda Level dari Putri Nikita Mirzani
-
Dari Bilik Suara, Anak Muda Tentukan Nasib Daerah di Pilkada 2024
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
Terkini
-
Hibah $7,6 Juta dari AS untuk Wujudkan Pusat Komando di IKN
-
Pilkada Serentak Kaltim, Milenial dan Gen Z Diharapkan Jadi Penentu Arah Baru
-
Klarifikasi 4 Lurah Terkait Bimtek, Polisi Bontang Pastikan Penyelidikan Berlanjut
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS