Ilustrasi tabung oksigen (Unsplash)
SuaraKaltim.id - Saat ini kebutuhan tabung oksigen di beberapa wilayah cukup tinggi. Termasuk Kaltim, tepatnya di Samarinda.
Beberapa lokasi bahkan menyediakan jasa untuk pengisian ulang, juga pembelian tabung. Ada pula, yang menjualnya secara daring melalui marketplace.
Dinas Kesehatan Kota (DKK) Samarinda mendengarkan keluhan itu. Secara resmi DKK Samarinda mengeluarkan infografis guna memudahkan masyarakat Kota Tepian untuk mencari tabung oksigen.
Berikut ke-16 lokasi juga nomor yang bisa dihubungi jika kerabat dan sanak famili kamu membutuhkan tabung oksigen:
- PT. Starindo Multi Sukses, telp.0541 6248470, JI. Wahid Hasyim 1 No.26D,
- Murni Gas Raya, Sungai Kunjang (dekat Terminal Bis)
- Apotek Antasarilsi ulang 081258350468 JI. Pangeran Antasari No. 29
- Apotek & Klinik GP Sehat Isi ulang 08415900303 JI. Sultan Alimuddin RT 35 Kel.Selili
- Apotek Kimia Farma lsi ulang, selang oksigen 35rb 08115583919 (Rapak Indah) 08115583915 (Wahid Hasyim) Jl. Antasari, Ji. Cermai, JI. Juanda, JI. Palang Merah indonesia, Ji. Rapak IndahJl. Wahid Hasyim
- Apotek Mitra Bersama(0541) 412171 708175000669 JI. Abul Hasan No. 4
- Apotek Mitra Sahabat Oksigen 081251296017 JI. Ahmad Yani Kompiek Ruko CTC Blok A3
- Apotek Palaran 081220122727
- Apotek Sahabat Isi ulang 24 jam (0541) 7803959,081257586688 Jl. Palang Merah Indonesia No. 16 B (depan RSUD AWS)
- Apotek XS Mart@apotekxsmart 082158165910 (PM1} 082150418748 (M. Said) Jl. Palang Merah Indonesia No. 19 Jl. M. Said, Karang Paci No. 44-48
- Bahagia Medical JI. Hidayatullah sebetum Hotel Aston
- Gasindooo Sewa tabung besar 085810000369
- Oksigen Medis 24 Jam dengan Perjanjian, Sewa tabung 100/hari, !si ulang 50rb 082230886793 JI. Anang Hasyim Perum. Kehutanan, Kel. Air Hitam
- Prima Medika Indonesia 082149407198 JI. Suryanata samping Gang 5 No. 26
- Promedika Mitra Utama Regulator, selang oksigen 25rb 08889653644
- CV Sumber Gas Abadi Isi ulang 081348017470 JI. K. H. Harun Nafsi, Rapak dalam
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- Suzuki Ignis Berapa cc? Harga Bekas Makin Cucok, Intip Spesifikasi dan Pajak Tahunannya
- STY Siap Kembali, PSSI: Tak Mudah Cari Pelatih yang Cocok untuk Timnas Indonesia
Pilihan
-
Jokowi Klaim Proyek Whoosh Investasi Sosial, Tapi Dinikmati Kelas Atas
-
Barcelona Bakal Kirim Orang Pantau Laga Timnas Indonesia di Piala Dunia U-172025
-
Menkeu Purbaya Pamer Topi '8%' Sambil Lempar Bola Panas: Target Presiden, Bukan Saya!
-
Hore! Purbaya Resmi Bebaskan Pajak Bagi Pekerja Sektor Ini
-
Heboh di Palembang! Fenomena Fotografer Jalanan Viral Usai Cerita Istri Difoto Tanpa Izin
Terkini
-
Pemerintah Siapkan Zona Bebas Batu Bara untuk Selamatkan Pesut Mahakam
-
Hotel Bumi Senyiur Samarinda Sempat Terbakar, Tamu Dipindahkan ke Puri Senyiur
-
IKN Jadi Pusat Penguatan Bahasa Indonesia dan Identitas Kebangsaan
-
Pedagang Samarinda Desak Penertiban Ritel Modern yang Langgar Aturan
-
Pasca Longsor, Terowongan Samarinda Diperkuat 72 Meter di Dua Titik Kritis