SuaraKaltim.id - Kota Balikpapan terancam batal jadi tuan rumah babak penyisihan kompetisi liga 2 2021/2022 yang akan digelar dalam waktu dekat.
Pasalnya, Pemerintah Pusat memperpanjang status PPKM Level 4 di Balikpapan hingga 20 September 2021. Sehingga stadion Batakan kemungkinan batal jadi venue babak penyisihan Liga 2.
Meski begitu Ketua Harian Persiba Balikpapan Sayid M Fadly mengatakan, pihaknya masih menunggu keputusan Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) maupun operator kompetisi yang akan dimumkan pekan depan.
“Dengan ditetapkannya Balikpapan Level 4 apakah kriteria Balikpapan masuk atau tidak ya kita tunggu keputusan PSSI saja dalam minggu depan,” ujarnya dilansir dari Inibalikpapan.com--Jaringan Suara.com, Minggu (05/09/2021)
Baca Juga: Solo Optimistis Stadion Manahan Jadi Venue Liga 2 2021, Lapangan Pendamping Disiapkan
Ia mengatakan, ada sejumlah daerah yang menjadi kandidat tuan rumah babak penyisihan Liga 2. Diantaranya, Palembang, Pekanbaru, Medan, Solo maupun Cilacap.
“Kan Balikpapan baru masuk rencana yang di monitor bisa menjadi tempat salah satu grup untuk liga 2 kan. Masih Level 4 tapi belum bisa diumumkan, besok Presiden yang umumkan,” tambahnya.
Menurutnya, sarana prasarana Balikpapan sangat ideal menjadi tuan rumah babak penyisihan Liga 2. Hanya saja status PPKM Level 4 bikin Balikpapan terancam batal jadi tuan rumah
“Gak ada yang perlu dipersiapkan hotel kita ada, penerbangan juga lancar. Stadion juga siap. Status PPKM bisa berpengaruh,” lanjutnya
Katanya lagi, daerah yang menjadi tuan rumah seperti liga 1 adalah yang berstatus PPKM Level 3.
Baca Juga: Banyak Orang Tak Puas dengan Kerja Jokowi karena PPKM Terus Diperpanjang
“Diupayakan, kan berada di daerah PPKM Level 3 kayak Jakarta posisinya,” pungkasya.
Berita Terkait
-
Bareskrim: Direktur Persiba Sudah Lama Jadi Bandar Sabu Jaringan Lapas
-
Profil Catur Adi Prianto, Bos Persiba Balikpapan yang Tersandung Narkoba hingga Ditangkap Polisi!
-
Bareskrim Tangkap Direktur Persiba Balikpapan karena Narkoba, Begini Penjelasan Klub
-
Direktur Persiba Ditangkap Polisi Terkait Kasus Narkoba!
-
Siapa Pemilik Sumut United? Ternyata Anggota Exco PSSI Arya Sinulingga
Tag
Terpopuler
- Sejak Dulu Dituntut ke Universitas, Kunjungan Gibran ke Kampus Jadi Sorotan: Malah Belum Buka
- Maharani Dituduh Rogoh Rp 10 Miliar Agar Nikita Mirzani Dipenjara, Bunda Corla Nangis
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Kini Ngekos, Nunung Harus Bayar Cicilan Puluhan Juta Rupiah ke Bank
- Maharani Kemala Jawab Kabar Guyur Rp10 Miliar Biar Nikita Mirzani Ditahan: Kalian Pikir Gak Capek?
Pilihan
-
Dompet Aman, Perut Kenyang: 7 Rekomendasi Bukber Hemat di Jogja
-
Steve Saerang: Revolusi AI Setara Penemuan Mesin Uap!
-
Prediksi Nomor Punggung Pemain Timnas Indonesia: Emil Audero-Ole Romeny Saling Sikut?
-
Naturalisasi Emil Audero Cs Dapat Kritik Pedas, Erick Thohir Disebut Absurd
-
Cetak Sejarah, Yokohama Marinos Bangga Sandy Walsh Dipanggil ke Timnas Indonesia
Terkini
-
Jadwal Imsak untuk Balikpapan, Samarinda dan Bontang 13 Maret 2025
-
Lapas Bontang Akui Narapidana Meninggal dengan Luka, Investigasi Berlanjut
-
Beda Pemandangan Pulau Jawa dan Kalimantan dari Atas Langit, Netizen: Yang Asli Ada Sawitnya
-
Kebijakan Baru! Golden Visa IKN Kini Bisa Diajukan dengan Investasi Mulai US$5 Juta
-
Benarkah Daus Meninggal Karena Penyakit? Keluarga Curigai Dugaan Penyiksaan di Lapas