SuaraKaltim.id - Kota Balikpapan memiliki potensi besar untuk mengembangkan penghasilan dari sektor perikanan. Lantaran, wilayahnya yang berada di pesisir pantai. Hal inilah yang disampaikan Praktisi Kuliner yang juga mewakili Perkumpulan Chef Profesional Indonesia (PCPI) untuk Kaltim, Eeng Wangsa.
Dia mengatakan, Kota Balikpapan punya potensi mengembangkan sektor perikanan, alangkah baiknya jika hal itu dimanfaatkan semaksimal mungkin. Kreativitas mengolah ikan juga harus dikuasai agar Kota Minyak memiliki ciri khas sendiri.
“Yang setidaknya bisa digemari masyarakat kita dan juga pendatang yang banyak di Kota Balikpapan,” terangnya melansir dari Inibalikpapan.com--Jaringan Suara.com, Senin (18/10/2021).
Dia yang juga bergelut di dunia UMKM ini mengaku, sudah sembilan tahun terakhir mengikuti programnya Pemkot Balikpapan, terutama dengan olahan pangan lokal.
Baca Juga: Duh, Sampah Medis Covid-19 di RSUD Beriman Balikpapan Sempat Tembus 5 Ribu Kg Setiap Bulan
“Pada dasarnya saya praktisi kuliner yang sekarang juga masih menjadi pelaku UMKM dengan olahan saya ke arah singkong dan ikan kakap yang bisa dibikin abon sambal dan panduan kacang dan ikan,” akunya.
Selain itu, UMKM di Balikpapan sebenarnya memiliki potensinya sangat bagus, kreatifitas orang Balikpapan itu sangat istimewah, begitu juga para pelaku UMKM banyak kreasi.
“Apalagi para pelaku UMKM di Balikpapan juga mendapat dukungan dari OPD terkait mulai dari pembinaan hingga bagaimana cara proses pemasarannya,” tutup Eeng.
Berita Terkait
-
Bukber Asyik di Samarinda & Balikpapan: Ini 5 Kafe serta Restoran Pilihan untuk Ramadan!
-
Bisnis Narkoba Eks Bos Persiba Balikpapan, Koleksi Mobil Mewah Catur Adi dari Mustang GT hingga Alphard Disita Polisi
-
Menteri Trenggono: Selamat Hari Jadi ke-11, Semoga Suara.com Terus Tumbuh Menjangkau Banyak Pembaca
-
Bareskrim: Direktur Persiba Sudah Lama Jadi Bandar Sabu Jaringan Lapas
-
Profil Catur Adi Prianto, Bos Persiba Balikpapan yang Tersandung Narkoba hingga Ditangkap Polisi!
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
-
Almere City Surati Pemain untuk Perpanjang Kontrak, Thom Haye Tak Masuk!
Terkini
-
APBD Terpangkas Rp 300 Miliar, Pemkab PPU Matangkan Program Kartu Cerdas
-
Libur Lebaran di Beras Basah: 3.000 Pelancong, Mayoritas Wisatawan Lokal
-
Harga Sewa Kapal ke Pulau Beras Basah: Mulai Rp 550 Ribu, Ini Daftarnya!
-
Dua Penghargaan Internasional dari The Asset Triple A Awards 2025 Sukses Diboyong BRI
-
Dari Nganjuk ke Sepaku, Wisatawan Rela Tempuh Perjalanan Jauh Demi IKN