SuaraKaltim.id - Kiper Persewar Waropen Barep Wahyudi mewaspadai faktor non teknis saat pertandingan menghadapi tuan rumah, Persiba Balikpapan.
Kiper yang sempat berseragam Tim Selicin Minyak itu berharap, pertandingan akan berjalan fair play. Termasuk wasit yang memimpin pertandingan bersikap adil selama 90 menit.
“Yang penting faktor non tekhnis, kita bermain fair play, kita main enjoy, kita tunjukkan, kita bisa nikmati. Kita main dengan fair paly, kepemimpinan wasit, kita adu di 90 menit,” ujarnya melansir dari Inibalikpapan.com--Jaringan Suara.com, Rabu (24/11/2021).
Ia mengakui, persaingan di Grup D sangat kompetitif. Karena hingga pekan ke-8 belum ada satu pun tim yang dinyatakan lolos babak delapan besar ataupun degradasi.
Baca Juga: Jadwal Pekan ke-9 Liga 2 Grup D Mundur Sehari, Catat Hari dan Jamnya!
“Persaingan yang sengit sekali di grup ini, tidak bisa ditebak, kita mau pikir tim lain tidak bisa juga masalahnya. Kita harus pikir tim kita sendiri masing-masing,” jelasnya.
Selisih poin juga masih sangat tipis. Sehingga tim yang bisa meraih dua kemenangan terakhir akan menentukan langkahnya.
“Mau hitung-hitngan poin juga grup ini ketat sekali,” pungkasnya.
Berita Terkait
-
Kembali Takluk dari PSBS Biak, Persiba Balikpapan Kian Terbenam di Dasar Klasemen
-
Kalteng Putra Tak Ingin Dipermalukan, Boaz Solossa Janji Persewar Waropen Bakal Bawa Pulang Poin
-
Benahi Lini Belakang, PSS Sleman Datangkan I Nyoman Ansanay
-
Persipura Hadapi Persewar Waropen di Derbi Papua, Manajer: Wajib Menang!
-
Persewar Waropen vs Persipura, Panpel Siapkan 7000 Tiket
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Jordi Onsu Terang-terangan Ngaku Temukan Ketenangan dalam Islam
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
Pilihan
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
-
Review DADOO: Nostalgia Game Ular Tangga yang Bisa Main Multiplayer Secara Online
-
Lucky Hakim Sebut Indramayu Daerah Termiskin & Bupatinya Terkaya di Jabar, Cek Faktanya
Terkini
-
Unik dan Sehat! Sporturism Kaltim Tawarkan Pengalaman Olahraga Sambil Petik Buah
-
Hadi Mulyadi: Pemprov Kaltim Terus Wujudkan Akses Pendidikan bagi Penyandang Disabilitas
-
Ekonomi Kaltim Tumbuh Stabil 5,52 Persen YoY, Sektor Listrik dan Gas Melonjak 18,74 Persen
-
Izin Kampanye di GOR Kadrie Oening Dihambat, Tim Isran-Hadi Protes Keras
-
Aroma Ketidakadilan di Debat Pilkada Kaltim? Tim Hukum Isran-Hadi Desak Transparansi KPUD