SuaraKaltim.id - Pusat perbelanjaan, kantor pemerintah atau instansi dan obyek wisata sudah harus terkoneksi dalam sistem aplikasi PeduliLindungi. Bahkan sebelum 24 Desember 2021, tiga fasilitas tersebut sudah wajib terkoneksi dalam sistem aplikasi milik pemerintah tersebut. Sehingga hanya pengunjung yang telah divaksin yang boleh masuk.
Khusus untuk anak di bawah usia 12 tahun, ataupun yang belum divaksin, harus didampingi orangtua. Hal itu sesuai dengan Instruksi Menteri Dalam Nenegri (Inmendagri) Nomor 61 Tahun 2021.
“Kita mengacunya pada protokol kesehatan yang diterapkan di bisokop , sesuai Inmendagri yang diterapkan saat ini hingga 6 Desember 2021 untuk level 2,” ujar Kabid Keamanan dan Penegakan Hukum Satgas Penanganan Covid–19 Kota Balikpapan Zulkifli, melansir dari Inibalikpapan.com--Jaringan Suara.com, Minggu (28/11/2021).
Kebijakkan itu katanya, juga berlaku bagi pengunjung bioskop. Bahwa ada orangtua atau keluarga yang telah divaksin untuk mendampingi. Jika tidak maka tidak diperkenankan untuk masuk ke dalam bioskop.
Baca Juga: Kocak! Remaja Ini dan Motornya Nancap di Dalam Sungai, Warganet Heran Kok Bisa?
“Di bioskop itu petunjuknya bagi yang sudah terapkan peduli lindungi itu boleh memasukkan anak-anak yang dibawah 12 tahun dengan ketentuan didampingi orangtuanya,” sambungnya.
Kepala Satpol PP Kota Balikpapan itu menegaskan, tak ada alasan pusat perbelanjaan, perkantoran, obyek wisata termasuk juga bioskop yang tak menerapkan kebijakkan tersebut.
“Jadi ini bisa kita terapkan yang sudah menerapkan PeduliLindungi,” pungkasnya.
Berita Terkait
-
Konser VR Pertama di Bioskop Indonesia: Sensasi Berbeda Berada Lebih Dekat dengan TXT!
-
Nobar Film di Bioskop, Nagita Slavina Pakai Outfit Mentereng, Netizen: Gaji Papa Raffi UKP Sebulan
-
Jumanji 3 Rencana Tayang di Bioskop Mulai 11 Desember 2026
-
Siapkan Mental! 4 Film Horor Ini akan Tayang di Bioskop November 2024
-
Jumlah Pengunjung Wisata Taman Impian Jaya Ancol Menurun, Apa Penyebabnya?
Tag
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Jordi Onsu Terang-terangan Ngaku Temukan Ketenangan dalam Islam
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
Pilihan
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
Terkini
-
Unik dan Sehat! Sporturism Kaltim Tawarkan Pengalaman Olahraga Sambil Petik Buah
-
Hadi Mulyadi: Pemprov Kaltim Terus Wujudkan Akses Pendidikan bagi Penyandang Disabilitas
-
Ekonomi Kaltim Tumbuh Stabil 5,52 Persen YoY, Sektor Listrik dan Gas Melonjak 18,74 Persen
-
Izin Kampanye di GOR Kadrie Oening Dihambat, Tim Isran-Hadi Protes Keras
-
Aroma Ketidakadilan di Debat Pilkada Kaltim? Tim Hukum Isran-Hadi Desak Transparansi KPUD