SuaraKaltim.id - Pemadaman listrik yang terjadi, Kamis (16/12/2021) pagi tadi di Bontang, berdampak dengan distribusi air bersih di wilayah Kota Taman.
Perusahaan Daerah (Perumda) Air Minum Tirta Taman Bontang mengaku, gangguan penyaluran air bersih terjadi di Jalan Asmawarman, Jalan Balikpapan, Letjen S Parman, Brigjen Katamso, Perumahan hop (4, 5 dan 6), Jalan Bhayangkara, MT Haryono, Ks Tubun, dan Tanjung Laut.
Manager Pemasaran Perumda Tirta Taman, Mulia Nur mengatakan, gangguan distribusi air terjadi akibat suplai listrik di sejumlah sumur terhenti.
"Karena kami tidak ada backup genset di sini (Perumda Tirta Taman)," ungkapnya, melansir dari KlikKaltim.com--Jaringan Suara.com, dikutip di hari yang sama.
Baca Juga: Akhirnya, Pemkot Bontang Rogoh Kantong Rp 1,8 Miliar Buat Kajian Banjir
Gangguan distribusi air juga terjadi, di wilayah Kecamatan Bontang Utara, terutama di wilayah Jalan Brigjen Katamso dan KS Tubun.
Ia mengatakan, layanan air bersih baru bisa lancar setelah beberapa hari. Sebab, mekanisme pengolahan air butuh proses tak sebentar.
"Nah diisi dulu, kalau normalnya bisa subuh bisa besok mengalir di dataran rendah. Kalau tinggi nunggu lagi di dataran rendah normal," katanya.
Berita Terkait
-
Masuki Usia ke-47 Tahun, Pupuk Kaltim Salurkan Bantuan Rp15,3 Miliar bagi Warga Bontang
-
Cek Fakta: Ida Dayak Gelar Pengobatan di Bontang Agustus 2024, Benarkah?
-
Viral, Diduga Masalah HP, Puluhan Remaja Keroyok Karyawan Kafe di Bontang
-
World Water Forum 2024: Mitra PDAM Pamerkan Teknologi Distribusi Air Minum
-
Hasil Laut Kampung Malahing: Potensi dan Kendalanya
Tag
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Laptop, Dompet, Jaket... Semua 'Pulang'! Kisah Manis Stasiun Gambir Saat Arus Balik Lebaran
-
4 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Lancar Main Free Fire, Terbaik April 2025
-
9 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Lancar Main Game, Terbaik April 2025
-
Seharga Yamaha XMAX, Punya Desain Jet: Intip Kecanggihan Motor Listrik Masa Depan Ini
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
Terkini
-
APBD Terpangkas Rp 300 Miliar, Pemkab PPU Matangkan Program Kartu Cerdas
-
Libur Lebaran di Beras Basah: 3.000 Pelancong, Mayoritas Wisatawan Lokal
-
Harga Sewa Kapal ke Pulau Beras Basah: Mulai Rp 550 Ribu, Ini Daftarnya!
-
Dua Penghargaan Internasional dari The Asset Triple A Awards 2025 Sukses Diboyong BRI
-
Dari Nganjuk ke Sepaku, Wisatawan Rela Tempuh Perjalanan Jauh Demi IKN