SuaraKaltim.id - Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Bontang mengalokasikan anggaran perbaikan di 2 sekolah untuk tahun ini. Dua sekolah itu yakni SD Negeri 1 Bontang Utara, dan SD Negeri 5 Bontang Selatan.
Hal itu disampaikan Kepala Disdikbud Bontang Bambang Cipto Mulyono. Ia mengatakan, untuk membiayai kegiatan itu dianggarkan Rp 400 juta.
Tiap sekolah masing-masing menerima Rp 200 juta. Sehingga tak perlu melalui proses lelang.
Untuk perbaikan di SD Negeri 1 Bontang Utara dilakukan di bagian ruang kelas yang kerap terendam banjir rob.
"Ada tiga ruang kelas yang ditinggikan lantai dasarnya. Karena sering direndam banjir rob. Pengerjaan pun dilakukan secara langsung," katanya, melansir dari KlikKaltim.com--Jaringan Suara.com, Rabu (2/11/2022).
Sementara perbaikan di SD Negeri 5 Bontang Selatan dilakukan di bagian atap. Karena secara umur, bangunan itu sudah harus dilakukan renovasi.
Disdikbud juga terus melakukan inventarisasi. Tujuannya, untuk memperbaiki fasilitas sekolah yang perlu mendapat renovasi.
Kendati demikian, program itu dilakukan secara bertahap dan akan menyasar satuan pendidikan yang ada di Bontang.
Ia juga menegaskan, ada tenggat waktu untuk perbaikan sekolah. Katanya, tak akan sampai 2023 nanti.
Baca Juga: Awas! Rumah Subsidi Tak Boleh Langsung Direnovasi Total, Bisa Kena Pinalti dari Bank
"Kalau yang renovasi tahun ini ditarget rampung Desember mendatang," pungkasnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
Terkini
-
5 Mobil Keluarga Bekas di Bawah 100 Juta: Interior Luas, Praktis dan Ekonomis
-
Sebanyak 63 Ribu Paket Seragam Sekolah Gratis Dibagikan di Kaltim
-
3 Mobil Bekas Wuling Konfigurasi Captain Seat: Harga Murah, Fitur Mewah
-
4 Mobil Pintu Geser Bekas di Bawah 100 Juta, Fitur Captain Seat dan Sunroof
-
3 Mobil Bekas Hyundai, SUV Premium untuk Keluarga dengan Teknologi Lengkap