SuaraKaltim.id - Terduga pelaku pelecehan seksual terhadap anak kandungnya yang masih berusia 8 tahun dikabarkan meninggal dunia pada Senin (13/11/2203) pagi. Kabar itu disampaikan Kapolres Bontang AKBP Yusep Dwi Prastiya melalui Kasat Reskrim Iptu Hari Supranoto di hari yang sama.
Katanya, kabar duka itu didapat dari pelapor yang mengatakan terduga pelaku menghembuskan nafas terakhir di rumahnya.
"Terduga pelaku pelecehan anak kandung dikabarkan meninggal. Kabarnya meninggal karena punya riwayat sakit ginjal," kata Iptu Hari Supranoto, melansir dari KlikKaltim.com--Jaringan Suara.com.
Padahal, Sat Reskrim Polres Bontang baru saja akan menggelarkan rilis atas kasus itu. Lantaran, hasil pemeriksaan psikologi anak yang jadi korban telah terbit.
Baca Juga: Simpan 690 Butir Ekstasi, Pemuda 35 Tahun di Bontang Ditangkap Polisi
Saat ini Tim Reskrim tengah berada di rumah duka untuk memastikan penyebab kematian dan meminta surat keterangan meninggal dunia terduga pelaku.
"Kita rencana mau gelar kasus hari jni dan menetapkan tersangka. Karena hasil tes psikologi korban memang adanindikasi pelecehan seksual," ucapnya.
Dengan informasi meninggal dunianya terduga pelaku, Polisi akan memberhentikan pelaporan dugaan kasus pelecehan seksual oleh ayah kandung tersebut.
"Kita akan berhentikan penindakan kasusnya. Karena terduga pelaku meninggal dunia," pungkasnya.
Baca Juga: Alasan Tunggu Hasil Pemeriksaan Psikologis Korban, Polres Bontang Belum Tahan Pelaku Pelecehan
Berita Terkait
-
Seorang Ayah di Brasil Gigit Alat Kelamin Putra Tirinya Hingga Putus
-
Siapa Pencetus Hari Ayah Nasional? Simak Sejarah 12 November Jadi Perayaan untuk Ayah
-
Doa Hari Ayah, Baca dan Amalkan!
-
Doa untuk Ayah yang Sedang Sakit, Dilengkapi Arab, Latin dan Artinya
-
Ide Kado Hari Ayah yang Berguna, Dijamin Gak Sia-Sia
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Kritik Dinasti Politik di Pilgub Kaltim, DEEP: Kepentingan Publik Bisa Tersisih
-
Akmal Malik Dorong Pemerintah Daerah Dukung Produk UMKM Berau ke Pasar Nasional
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
OTT KPK Berujung Buron, Gubernur Kalsel Sahbirin Noor Masih dalam Pencarian
-
Netizen Kritik Debat Pilkada PPU yang Sepi Argumen, Dinilai Sekadar Formalitas