SuaraKaltim.id - Kedatangan Duta Besar Malaysia untuk Indonesia Dato' Syed Md Hasrin Tengku Hussin bersama delegasi calon investor menandakan babak baru dalam pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN).
Kunjungan pada Rabu (19/03/2024) kemarin ini menandai komitmen Malaysia untuk berkontribusi pada proyek ambisius Indonesia ini, khususnya di sektor hunian dan pendidikan.
Melansir dari kaltimtoday.co--Jaringan Suara.com, Sabtu (23/03/2024), IJM Corporation Berhad dan Maxim Global Berhad, dua raksasa industri Malaysia, telah mencapai tahap finalisasi studi kelayakan dalam skema Kerjasama Pemerintah dan Badan Usaha (KPBU) untuk sektor hunian.
Capaian ini menjadikan mereka perusahaan asing terdepan dalam skema KPBU IKN. Di sisi lain, Limkokwing University of Creative Technology berniat berinvestasi di sektor pendidikan tinggi, memperkuat ekosistem pendidikan di Nusantara.
Dato' Syed Md Hasrin optimis dengan perkembangan IKN yang pesat. Ia mendorong perusahaan Malaysia, terutama dari Sabah dan Sarawak, untuk memanfaatkan peluang investasi dan berbagi pengalaman. Kolaborasi ini diharapkan dapat memperkuat hubungan bilateral kedua negara.
Agung Wicaksono, Deputi Bidang Pendanaan dan Investasi Otorita IKN, menyambut antusias minat investor Malaysia. Kemajuan IJM, Maxim, dan Limkokwing menunjukkan kepercayaan investor asing terhadap proyek ini.
Kunjungan bersejarah ini menandakan langkah awal Malaysia dalam berkontribusi pada pembangunan IKN. Kehadiran investor Malaysia akan mempercepat kemajuan proyek dan memperkuat hubungan bilateral kedua negara.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
6 Mobil Bekas 50 Jutaan untuk Keluarga dengan Spek Gahar dan Nyaman
-
4 Mobil Kecil Bekas Murah yang Bandel dan Ekonomis, Pilihan Logis Keluarga Baru
-
5 Mobil 3 Baris Bekas 50 Jutaan: Muat hingga 8 Orang, Bikin Keluarga Tenang
-
5 Mobil LCGC Bekas 50 Jutaan Tahun Muda yang Mudah Dikendalikan
-
4 Motor Matic untuk Harian Anak Muda yang Keren dan Bertenaga