SuaraKaltim.id - Suku Aborigin Formosa di Taiwan merupakan salah satu suku yang mirip dengan Suku Dayak di Pulau Kalimantan.
Kemiripan ini terjadi lantaran suku Formosa ini rupanya masih satu rumpun dengan Suku Dayak di Kalimantan.
Bisa dikatakan, suku Formosa dan Suku Dayak merupakan pecahan dari kelompok-kelompok suku dari bangsa Austronesia.
Kemudian, bangsa Austronesia ini melakukan migrasi ke Indonesia dan beberapa negara lainnya seperti China, Malaysia, Brunei pada ribuan tahun yang lalu.
Alhasil, suku-suku tersebut memiliki kemiripan karena masih serumpun dalam bangsa Austronesia.
Lantas bila ditelusuri lebih lanjut, apa saja kemiripan suku Aborigin Formosa ini dengan Suku Dayak? Berikut penjelasannya:
1. Desa Budaya
Suku Aborigin Formosa di Taiwan ini memiliki Desa Budaya yang sangat besar, bernama Formosan Aboriginal Culture Village.
Di desa seluas 62 hektare itu, pengunjung bisa lebih dekat untuk mengenal dan mempelajari seluk beluk budaya dan kehidupan orang Austronesia, khususnya suku Aborigin Formosa ini.
Baca Juga: Dari Vietnam ke Kalimantan: Kemiripan Arsitektur dan Sistem Kekerabatan Suku Rade dan Suku Dayak
Formosan Aboriginal Culture Village ini berada di Kotapraja Yuchi, Kabupaten Nantou, dan terdiri dari sembilan desa di lereng bukit di atas Amusement Isle.
Di desa budaya Aborigin Formosa, masyarakat dapat mengamati gaya hidup suku tradisional Taiwan dan melihat bagaimana beragam tradisi asli penduduk sana.
Sementara di Indonesia, masyarakat Suku Dayak memiliki Desa Budaya Pampang yang berada di Kota Samarinda, Kalimantan Timur.
Sama seperti di Formosan Aboriginal Culture Village, di Desa Budaya Pampang, pengunjung dapat mengenal budaya dan kebiasaan dari suku Dayak dengan lebih dekat.
2. Tarian dan Ritual Adat
Kedua suku antara Dayak dan Aborigin Formosa juga sama-sama memiliki ritual adat dengan tarian dan upacara sakralnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
6 Mobil Bekas 50 Jutaan untuk Keluarga dengan Spek Gahar dan Nyaman
-
4 Mobil Kecil Bekas Murah yang Bandel dan Ekonomis, Pilihan Logis Keluarga Baru
-
5 Mobil 3 Baris Bekas 50 Jutaan: Muat hingga 8 Orang, Bikin Keluarga Tenang
-
5 Mobil LCGC Bekas 50 Jutaan Tahun Muda yang Mudah Dikendalikan
-
4 Motor Matic untuk Harian Anak Muda yang Keren dan Bertenaga