SuaraKaltim.id - PT. Pelayaran Nasional Indonesia (Pelni) telah merilis jadwal terbaru keberangkatan kapal dari Pelabuhan Lok Tuan Kota Bontang di Juni 2024. Bulan ini, terdapat 4 jadwal kapal yang tersedia.
Kapal Pelni rute Bontang menyiapkan 2 armada kapal, yakni KM Egon dan KM Binaiya untuk bulan Juni 2024.
Jadwal Kapal PELNI Bontang Juni 2024
Dilansir laman pelni.co.id, yang juga ditulis kaltimtoday.co--Jaringan Suara.com, berikut adalah jadwal lengkap kapal Pelni Bontang Juni 2024 lengkap rute dan harga tiket.
1. Rute Bontang - Waingapu
Baca Juga: Pelanggaran Regulasi Pilkada Bawa Petaka, Basri Rase Kehilangan Kursi Ketua PKB Bontang
Jadwal Keberangkatan: Senin, 3 Juni 2024 pukul 23.59
Tiba di Tujuan: Senin, 3 Juni 2024 pukul 19.00
Kapal: KM Egon
Rute: Bontang - Pare-Pare - Batu Licin - Surabaya - Lembar - Waingapu
2. Rute Bontang - Pare-Pare
Jadwal Keberangkatan: Senin, 10 Juni 2024 pukul 06.00
Tiba di Tujuan: Selasa, 11 Juni 2024 pukul 09.00
Kapal: KM Binaiya
Harga: Rp 242 ribu
Jadwal Keberangkatan: Senin, 24 Juni 2024 pukul 09.00
Tiba di Tujuan: Selasa, 25 Juni 2024 pukul 12.00
Kapal: KM Binaiya
Harga: Rp 242 ribu
Jadwal Keberangkatan: Senin, 17 Juni 2024 pukul 23.59
Tiba di Tujuan: Rabu, 19 Juni 2024 pukul 02.00
Kapal: KM Egon
Harga: Rp 254 ribu
3. Rute Bontang - Benoa
Berita Terkait
-
Berkeliaran di Natuna Utara Diduga Curi Ikan, 2 Kapal Berbendera Vietnam Berakhir Kayak Gini
-
Resmi dari FIFA! Jadwal Timnas Indonesia vs China di Kualifikasi Piala Dunia 2026: Jam dan Tanggal
-
Jadwal Timnas Indonesia vs China Berubah, Main Malam H-1 Lebaran Idul Adha
-
MS Seven Seas Voyager Sandar di Celukan Bawang, Perkuat Citra Buleleng Akan Destinasi Kapal Pesiar
-
Jadwal Timnas Indonesia U-17 vs Korut, Lengkap dengan Link Live Streaming
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN