SuaraKaltim.id - Pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) di Penajam Paser Utara (PPU), Kalimantan Timur rupanya masih diwarnai oleh pro dan kontra.
Sebagian masyarakat Indonesia masih kontra terhadap keputusan Presiden Joko Widodo (Jokowi) untuk membangun wilayah yang bakal menjadi ibu kota baru itu.
Isu masyarakat adat, isu lingkungan, hingga anggaran yang fantastis dalam membangun kota yang disebut-sebut sebagai kota masa depan itu masih saja menjadi perdebatan.
Baru-baru ini isu lingkungan masih menjadi isu yang kental untuk diperdebatkan masyarakat di media social.
Baca Juga: Video Angin Kencang Terjang IKN Viral: Papan Jatuh, Pohon Bergoyang sampai Petir Menyambar Terekam
Isu ini berkembang setelah adanya video yang memperlihatkan pemandangan IKN dari atas pesawat.
Dalam video berdurasi beberapa detik itu, pembangunan IKN masih berlangsung seperti biasanya.
Warna hijau yang merupakan pohon dan tumbuhan dengan warna cokelat muda yang merupakan pasir dan tanah itu terlihat dalam video tersebut.
Namun, komentar dari warganet terkait pemandangan indah di IKN ini memicu perdebatan.
Ada yang meyebut bahwa pemandangan dari atas pesawat itu sangat indah, tetapi ada pula yang membahas terkait hutan yang telah dibabat habis.
Baca Juga: Menghindari Hujan di IKN, BMKG Gunakan Garam untuk Bantu Percepat Pembangunan Proyek
"Indah sekali IKN ya, Bangga sekali sama putra bangsa warga indonesia yg berkicimpung langsung dipembangunan IKN," ujar netizen, disadur Kamis (05/09/2024).
"Yang coklat itu tanah ,ke simpulan nya : hutan yang di babat ,di tebang ternyata cukup luas jika di lihat dri vidio.. mantap ,lanjutkn pmansan global," tulis netizen.
"Hutan habis di babat untuk kepentingan penguasa," jelas netizen.
"Hutan dikupas, gunung dikeruk," tambah netizen.
Kontributor : Maliana
Berita Terkait
-
Akun Fufufafa Minta Maaf, Netizen Desak Bukti: Siapa Pemiliknya?
-
Raffi Ahmad dan Ria Ricis Hadiri Kampanye di Jateng, Netizen: Private Jet Siapa Nih?
-
Dicecar Soal Rencana Pindahkan Balai Kota ke Jakarta Utara, RK: Kalau Ada yang Tertawakan Imajinasi, Lihat IKN
-
Sudah Lama Ngarep RK Pindah ke Jakarta Karena Toleran, Komunitas Tionghoa Deklarasi Dukungan ke Pasangan RIDO
-
Janjikan Program Dana Dusun, Bunda Indah: Komitmen Kami Bangun Lumajang dari Akar Rumput
Tag
Terpopuler
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Deddy Corbuzier Ngakak Dengar Kronologi Farhat Abbas Didatangi Densu: Om Deddy Lagi Butuh Hiburan
Pilihan
-
Data Ekonomi China Dorong Rupiah Berotot di Perdagangan Senin Pagi
-
Harga Emas Antam Mulai Naik Lagi, Hari Ini Tembus Rp1.476.000/Gram
-
Marselino Ferdinan Dituduh Biang Kerok Eliano Reijnders Dicoret STY: Kalah Sama Camat...
-
Perbandingan Giovanni Van Bronckhorst vs Shin Tae-yong, Adu Pantas Jadi Pelatih Timnas Indonesia
-
Patut Dicontoh! Ini Respon Eliano Reijnders Usai Kembali Terdepak dari Timnas Indonesia
Terkini
-
Ada Korban Jiwa dari Konflik Tambang di Paser, JATAM Kaltim: Merusak Kehidupan!
-
Dugaan Pelanggaran Pemilu, Bawaslu Pantau Interaksi Basri Rase dengan ASN
-
Iuran Rp 20 Ribu untuk Listrik di SMA Negeri 1 Bontang, Disdik Kaltim Angkat Bicara
-
Kuasa Hukum Tuding Kejanggalan, Kasus Cek Kosong Hasanuddin Mas'ud Dibawa ke Tingkat Nasional
-
Pakai AC di Kelas, Orang Tua Murid Keluhkan Iuran Rp 20 Ribu untuk Bayar Listrik di SMA Negeri 1 Bontang