“Kita membuka konsultasi ekspor untuk UMKM yang mana sudah ada 4 UMKM yang melakukan ekspor di kota Balikpapan, dari 8 UMKM yang kita lakukan pembinaan,” kata Arzaedi.
“Adapun bazar ini terdiri dari 14 stan, karena kondisi pandemi sehingga tidak bisa menampung jumlah banyak stan, padahal banyak yang mau ikut daftar dikita,” tutupnya.