Viral Daftar Harga Sembako 22 Maret 1997, Warganet: Generasi Minyak Tanah Mau Nostalgia

Kisaran harga termahal ada di angka Rp 1.800, dan yang termurah ialah Rp 50.

Denada S Putri
Minggu, 29 Agustus 2021 | 14:55 WIB
Viral Daftar Harga Sembako 22 Maret 1997, Warganet: Generasi Minyak Tanah Mau Nostalgia
Tangkapan layar video. [Instagram/@penajam_terkini]

Komentar warganet

Berbondong-bondong warganet menaruh perhatiannya di kolom komentar. Mereka secara teliti memperhatikan beberapa nama sembako yang tertera di daftar tersebut.

Tak jarang ada pula yang membandingkan harga di masa kini dengan masa itu.

Ada juga yang mengingat kala itu mereka duduk di bangku kelas berapa. Berikut komentar para warganet tersebut:

Baca Juga:Video Hina Gus Dur Picek Viral, Ini 4 Pernyataan Kontroversial Bupati Banjarnegara

"Ko nda ad ciki min ," katanya.

"Kelas 5 SD saya min...," terang yang lain.

"Pertama menikah tinggal d nunukan thn96 beras 25 kl 23 rb," jelasnya.

"generasi minyak tanah mau nostalgia, generasi gas 3kg nyimak dulu ya," ujarnya.

"Salfok tulisan tangannya bagus banget," ucap warganet lain.

Baca Juga:Viral Limbah Medis Bekas Jarum Suntik Berserakan di Kota Bekasi

"Kenaikan harga ada Pengaruhnya sama Di Gulingkannya Presiden Suharto gak si? Apakah harga Sebelum bliau di Lengserkan sudah naik atau harga Naik Setelah Bliau di Lengserkan," tuturnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini