Viral Seorang Pria Tangkap Bangku Terbang, Warganet Takjub Hingga Bangga

"Hebat bisa nangkap bangku yg terbang ," pujinya.

Denada S Putri
Senin, 29 November 2021 | 14:40 WIB
Viral Seorang Pria Tangkap Bangku Terbang, Warganet Takjub Hingga Bangga
Tangkapan layar video. [Instagram/@memomedsos]

SuaraKaltim.id - Viral di media sosial Instagram seorang pria yang tak sengaja jatuh karena bersandar ke benda yang diduga tembok. Namun, benda yang diduga tembok itu ternyata tak seperti dugaannya.

Siapa sangka benda tersebut roboh ketika disandar oleh badannya. Pria berbaju hijau itu bahkan hampir terpelanting ke belakang.

Namun, ada hal lain yang disorot oleh warganet Instagram. Mereka justru memperhatikan gerak-gerik pria tersebut usai terjatuh.

Yah, ada dua kursi yang ikut jatuh karena pria itu salah menduga benda seperti tembok tersebut bisa disandar. Salah satunya menimpa badannya, namun satu bangku lagi justru terbang dan hampir menimpa dirinya.

Baca Juga:Minta Bantuan Pacar untuk Percantik Makam Mama, Hasilnya Tuai Pujian Warganet

Diduga refleks, pria tersebut langsung sigap menangkap bangku tersebut agar tak mengenai mobil yang berada di dekatnya.

Unggahan video tersebut ada di @memomedsos. Sang admin memberikan keterangan yang singkat, padat dan jelas.

"Dikira tembok," katanya dikutip Senin (29/11/2021).

Tanggapan warganet

Aksi pria menangkap bangku terbang itu pun ramai dikomentari warganet. Mereka takjub dengan refleks dari pria berjaket hijau tersebut.

Baca Juga:Usaha Pria Ini Bantu Padamkan Kebakaran Motor Justru Bikin Geregetan

"Hebat bisa nangkap bangku yg terbang ," pujinya.

"Jahat banget yg komen lbh mengkawatirkan Mobilnya drpd Masnya. Tp emg bener sehhhh. Maaf yo Mas," katanya.

"Mobilnya kenapa-kenapa nggak ya? Kasian, udah jatuh,sakit+malu masih harus ganti rugi biaya benerin yg lecet," terangnya.

"Bisa bisanya yang pake jaket gk ketawa dulu baru ditolongin," lanjutnya.

"Capek tau nahan tawa samping anak yg lagi tidur," ujarnya.

"Dia jatoh, bangku yg satunya malah ditarik, alhasil terbang dah tu bangku ke kap mobil, semoga tanggu jawab tuh sama lecetnya si mobil," tambanya.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini