Ketenangan Warga Lapas Samarinda Sirna, 4 Orang Napi Kejang-kejang

Dari 4 orang tersebut, 3 dilaporkan meninggal dunia.

Denada S Putri
Sabtu, 24 September 2022 | 17:00 WIB
Ketenangan Warga Lapas Samarinda Sirna, 4 Orang Napi Kejang-kejang
Lapas Klas II A Samarinda. [Istimewa]

Ia menambahkan, ketiga napi yang meninggal masih berada di rumah sakit, menunggu pihak keluarga datang menjemput. Ketiga korban disebut ada yang dari Kutai Barat (Kubar) dan Penajam.

Para korban tersebut diketahui merupakan narapidana dari kasus yang berbeda, yaitu 3 orang terlibat kasus perlindungan anak dan satunya kasus peredaran narkotika.

"Untuk mengetahui jelas penyebab meninggal korban, kami masih menunggu hasil visum," katanya.

Baca Juga:Susi Soroti Napi Perempuan Kembali Jalani Masa Tahanan Usai Persalinan, Netizen Singgung Kak Seto

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini