Sebelum Zaman Kolonial, Berikut Daftar Kesultanan yang Ada di Benua Etam

Kerajaan dan kesultanan itu mendiami wilayah Kaltim.

Denada S Putri
Senin, 07 Agustus 2023 | 18:55 WIB
Sebelum Zaman Kolonial, Berikut Daftar Kesultanan yang Ada di Benua Etam
Museum Mulawarman yang dulunya merupakan Kedaton Kesultanan Kutai Kartanegera. [Ist]

Kesultanan ini berdiri pada tahun 1731, dengan raja pertama bernama Wira Amir gelar Amiril Mukminin (1731–1777).

Kemudian Raja Kesultanan Bulungan terakhir atau ke-13 bernama Datuk Tiras gelar Sultan Maulana Muhammad Djalalluddin (1931-1958).

Awalnya, Kesultanan ini didirikan oleh sekelompok Kayan Di dalam Uma 'Apan, dari daerah Apo Kayan, yang menetap di dekat pantai pada abad ke-7. 

Baca Juga:Hadi Tjahjanto Sebut Ekonomi Kaltim Meningkat Rp 25 Triliun dari Program PTSL

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini