Kukar Sukses Budidayakan Melon Golden Grade 16, Jadi Contoh Bagi Daerah Lain di Kaltim

Akmal mencontohkan Pemkab Kukar sudah melakukan langkah yang bagus.

Denada S Putri
Selasa, 13 Februari 2024 | 13:15 WIB
Kukar Sukses Budidayakan Melon Golden Grade 16, Jadi Contoh Bagi Daerah Lain di Kaltim
Pj Gubernur Kaltim, Akmal Malik panen perdana buah melon varietas golden KI di Kukar. [ANTARA]

"Dengan ditandatanganinya nota kesepahaman ini juga akan membantu para petani dan kelompok tani untuk mendapatkan modal usaha tani mereka."

Ia menegaskan kunci dari pengembangan pertanian bukan hanya di kredit, tetapi juga di pemasaran.

"Oleh sebab itu harus ada kolaborasi lintas sektoral, seperti Dinas Pasar yang dimiliki kabupaten/kota tugasnya tidak hanya mengelola pedagang atau memungut retribusi saja, tetapi bisa diberdayakan untuk membantu pemasaran hasil tani khususnya dari green house, sehingga para petani tidak kebingungan menjual produknya," ungkap Akmal Malik.

Baca Juga:237 PKD dan 2.269 PTPS Dikerahkan Awasi Politik Uang di Kukar

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini