SuaraKaltim.id - Tiga pelaku pencurian kendaraan bermotor atau Curanmor ditangkap Polresta Balikpapan. Ketiga pelaku masih di bawah umur, yakni Z (9), RO (12) dan AG (13).
Ketiga anak di bawah umur itu telah beraksi di dua lokasi. Mereka mengambil kendaraan yang terparkir di dekat Masjid Baitul Aman dan satu lagi di kawasan monumen perjuangan rakyat, yakni pada Minggu (11/4/2021).
Korban yang kehilangan motor kemudian melapor ke polisi. Petugas langsung bertindak cepat dengan berhasil mengamankan ketiganya keesokam harinya, Senin (12/4/2021).
“Modusnya sama, pelaku membawa lari kendaraan korban karena ada kunci yang tertinggal di sepeda,” ujar Waka Polresta Balikpapan AKBP Sabril Sesa, (13/04/2021) dilansir dari Inibalikpapan.com, jaringan Suara.com.
Baca Juga: Parkir Dipinggir Jalan, Driver Ojol di Balikpapan Kena Tilang Elektronik
Dikatakan para pelaku yang masih di bawah umur tersebut untuk penanganannya tetap sesuai dengan undang-undang tindak pidana anak-anak, supaya masyarakat tahu agar orang tua dapat mengontrol anak-anaknya di luar rumah.
“Karena biasanya banyak ditemui anak-anak masih kecil sudah gunakan sepeda motor, namun kenakalan anak anak sampai mencuri ini cukup memperihatinkan,” kata dia.
Untuk itu, masyarakat harus lebih waspada dengan tidak meninggalkan kunci kendaraan tergantung di sepeda motor, karena itu bisa menjadi kesempatan para pelaku untuk bertindak kejahatan.
“Selalu gunakan juga kunci pengaman ganda saat memarkirkan kendaraan dimanapun,” tutupnya.
Baca Juga: ASN Nekat Mudik, Wali Kota Balikpapan Ingatkan Sanksi Penurunan Pangkat
Berita Terkait
-
Jumlah Pemain Judi Online RI Tembus 8,8 Juta: 97 Ribu TNI/Polri, 80 Ribu Anak di Bawah Umur
-
Diduga Pacaran dengan Bocah di Bawah Umur, Aliando Bisa Terjerat Pasal Ini?
-
Sumber Kekayaan Aliando Syarief, Dikabarkan Pacari Anak di Bawah Umur
-
Pelatih Futsal Cabuli Anak Didiknya, Diiming-imingi Tidak Dikeluarkan dari Tim
-
Kronologi Aksi Predator di Panti Asuhan Darussalam An-Nur Tangerang Terbongkar
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
Thom Haye hingga Ragnar Oratmangoen Punya KTP DKI Jakarta, Nyoblos di TPS Mana?
-
Awali Pekan ini, Harga Emas Antam Mulai Merosot
-
Ada Marselino Ferdinan! FIFA Rilis Wonderkid Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Desas-desus Shell Mau Hengkang dari RI Masih Rancu, SPBU Masih Beroperasi
-
Media Asing Soroti 9 Pemain Grade A Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Siapa Saja?
Terkini
-
Pengumuman Administrasi Beasiswa Bontang Ditunda, 760 Pendaftar Gugur Berkas
-
Hadir di Kampanye Akbar Rudy-Seno, Hetifah Beri Imbauan: Pastikan Hadir di TPS
-
Sugianto Panala Putra Jawab Tuduhan Nadalsyah: Semua Itu Kebohongan
-
Bawaslu Barito Utara Nyatakan Tidak Ada Unsur Fitnah dalam Kampanye Sugianto Panala Putra
-
ITB dan OIKN Kembangkan Potensi Kreatif Gen Z di PPU dengan Workshop Konten Digital