SuaraKaltim.id - Program unggulan Pemerinta Kota (Pemkot) Bontang soal pemberian manfaat makanan gratis terhadap lansia rentan atau Rantang Kasih bertambah menjadi 100 orang di 2024 ini.
Rincian penerima terbanyak di Kecamatan Bontang Selatan dengan total 41 Lansia. Kemudian disusul Kecamatan Bontang Utara sebanyak 35 Lansia, dan terakhir Bontang Barat sebanyak 25 Lansia.
Hal itu disampaikan Kabid Rehabilitasi Sosial Dinsos-PM Mareati. Katanya, data yang didapat ini ialah sesuai kualifikasi Peraturan Wali Kota Bontang.
Seperti lansia terlantar, keluarga miskin, dan tinggal sebatang kara. Program unggulan ini sudah berjalan sejak 2022 silam.
Baca Juga: Kejari Bontang Masih Dalami Berkas Perkara Investasi Bodong Apderis
Jumlah penerima terus bertambah dimana awalnya hanya terdapat 88 penerima. Kemudian meningkat menjadi 94 di 2023 dan saat ini genap menjadi 100 penerima.
"Udah berjalan. Jadi final 100 penerima. Dikasih makan 2 kali sehari dikelola oleh Pokmas masing-masing Kecamatan," ucapnya, disadur dari KlikKaltim.com--Jaringan Suara.com, Rabu (17/01/2024).
Data penerima di masing-masing kelurahan. Berikut di antaranya:
-Bontang Barat (Pokmas Sinar Berkah) 24 Lansia
-Kelurahan Belimbing 5 Lansia
Baca Juga: Korban Investasi Bodong Apderis Minta Istri Tersangka Diperiksa
-Kelurahan Gunung Telihan 14 Lansia
-Kelurahan Kanaan 5 Lansia
Bontang Selatan (Pokmas Berkibar) 41 Lansia
-Berbas Pantai 14 Lansia
-Berbas Tengah 15 Lansia
-Satimpo 1 Lansia
-Tanjung Laut 7 Lansia
-Tanjung Laut Indah 4 Lansia
Bontang Utara (Pokmas Arya Cipta) 35 Lansia
-Api Api 15 Lansia
-Bontang Baru 6 lansia
-Bontang Kuala 3 Lansia
-Gunung elai 3 lansia
-Loktuan 8 lansia
Berita Terkait
-
Berapa Kadar Asam Urat Normal pada Lansia? Simak Cara Mengatasinya Tanpa Obat
-
Jamaah Umroh Lansia asal Indonesia Jatuh dari Tangga Pesawat, Dimakamkan di Madinah
-
Blusukan dan Temukan Masalah, Pramono Anung Janji Bentuk Pasukan Putih, Ini Tugasnya
-
Tak Sudi Ditegur Gegara Buang Sampah Sembarang, Pria Lansia di Johar Baru Tewas di Tangan Tetangga
-
20 Tahun Dedikasi: Pasangan Lansia di Tiongkok Membangun Dapur Bersama untuk Pasien Kanker
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Daftar Petinggi Ikatan Keluarga Minangkabau (IKM), Viral Usai Video Razia RM Padang
- Penampilan Happy Asmara Saat Manggung Jadi Omongan Warganet: Semakin Hari Kelihatan Perutnya...
- Kecurigaan Diam-diam Paula Verhoeven sebelum Digugat Cerai Baim Wong: Kadang Chat Siapa Sih?
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
Pilihan
-
Terkuak! Ini Sosok Striker Keturunan yang Segera Dinaturalisasi Timnas Indonesia, Punya Darah Medan!
-
Batubara Ekspor Sumber Global Energy Dikomplain Vietnam karena Tak Sesuai Nilai Kalori
-
Harga Emas Antam Hari Ini Terpeleset Jatuh Rp30.000, Jadi Rp1.513.000/Gram
-
Meski Diupayakan, Menhub Tak Jamin Harga Tiket Pesawat Turun Jelang Nataru
-
Derbi Keturunan! Julian Oerip Cetak Gol Saat AZ Bantai Samuel Silalahi di UEFA Youth League
Terkini
-
Hadi Mulyadi: Pemprov Kaltim Terus Wujudkan Akses Pendidikan bagi Penyandang Disabilitas
-
Ekonomi Kaltim Tumbuh Stabil 5,52 Persen YoY, Sektor Listrik dan Gas Melonjak 18,74 Persen
-
Izin Kampanye di GOR Kadrie Oening Dihambat, Tim Isran-Hadi Protes Keras
-
Aroma Ketidakadilan di Debat Pilkada Kaltim? Tim Hukum Isran-Hadi Desak Transparansi KPUD
-
Beasiswa dan Sertifikasi, Program Isran Noor Dapatkan Respon Positif dari Gen Z